SuaraSumsel.id - Kejadian penusukan dialami seorang polisi di jalan HBR Motik, Kelurahan Karya Baru Alang-Alang Lebar, Palembang, Minggu (5/3/2023). Disebutkan pemicunya bermula dari keduanya adu mulut saar berada di jalan tersebut.
Korban ME (44) bertugas di Sat Samapta Polrestabes Palembang. Informasinya, penganiayaan yang disertai penusukan yang dilakukan pedagang roti tersebut, bermula antara korban dan pelaku sempat terlibat selisih paham.
Penusukan itu terjadi saat korban turun dari mobil yang dikemudikan dengan secara tiba-tiba pelaku langsung menyerang korban sekaligus pisau ke tubuh korban.
Salah satu pedagang Maria (33) pedagang siomay yang tak jauh dari TKP membenarkan terkait penusukan tersebut.
Baca Juga: Serap Aspirasi Petani Sumsel, Puan Maharani Soroti Masalah Pangan Indonesia
“Benar, kejadiannya kemarin sore Pak, cepat sekali gak sampai sekian menit,” ucapnya melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com.
Diakui Maria, jika perawakan pelaku masih muda. “Masih muda orangnya, kalau di sini biasanya kami panggil kakak roti bakar,” ujar ia.
Awalnya tak menyangka pelaku berani melakukan aksi penusukan terhadap anggota polisi tersebut. “Dia (pelaku) itu pendiam nian, saya juga gak begitu akrab dengan dia, karena saya jualan sampai sore, sedangkan dia itu baru buka sore dan tutup malam,” pungkasnya.
Kapolsek Sukarami Kompol Dwi Satya Arian enggan berbicara banyak perihal ini.
“Nanti kesalahan, mending langsung konfirmasi ke Kasat reskrim saja,” ujarnya singkat.
Baca Juga: Kejati Sumsel Dukung Program Bimtek Pengelolaan Dana Desa
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Daftar Diskon BRI Palembang: Hemat Makan, Belanja, & Kecantikan!
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
Masa Tenang Pilkada, Bawaslu Balikpapan: Bukan Masa yang Tenang
-
Usai Cuti Kampanye, Basri Rase Gelar Rapat Perdana Bersama OPD, Bahas Apa?
-
Thom Haye hingga Ragnar Oratmangoen Punya KTP DKI Jakarta, Nyoblos di TPS Mana?
-
Awali Pekan ini, Harga Emas Antam Mulai Merosot
-
Ada Marselino Ferdinan! FIFA Rilis Wonderkid Kualifikasi Piala Dunia 2026
Terkini
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter