SuaraSumsel.id - Sosok Daniel Mananta belum lama ini kembali menjadi perhatian publik. Kehadirannya di kajian subuh di rumah Ustaz Abdul Somadalias UAS di Pekanbaru menjadi cerita baru.
Daniel pun mengaku mendapatkan bisikan saat berada di kediaman sang ustaz.
Bersama istrinya, Viola Maria, Daniel Mananta tak mau menginap di hotel selama di Pekanbaru. Mereka memilih tinggal di rumah yang ada di lingkungan pesantren keluarga UAS.
Daniel Mananta menegaskan tujuan ke Pekanbaru cuma untuk membangun hubungan dengan UAS dan keluarga. Tapi dia sempat terbuai dengan pujian warganet usai fotonya bersama UAS sedang makan durian diunggah di Instagram.
"Sesuatu yang baik, belum tentu itu yang Tuhan izinkan," kata Daniel Mananta saat bercerita tentang kunjungannya ke Pekanbaru di kanal YouTube Kasisolusi, Jumat (18/11/2022).
Daniel pun lantas memantapkan hati untuk meluruskan niatnya, yakni membangun hubungan dengan UAS, bukan memamerkan toleransi. Kepada Tuhan, dia juga minta maaf dan akhirnya kembali mendapat bisikan.
Daniel Mananta mengaku di hatinya sempat ada niat untuk perlihatkan indahnya toleransi perbedaan agama melalui kunjungan ke Pekanbaru. Tapi baginya, hal itu sudah melenceng dari tujuan awal dia menemui UAS.
"Tiba-tiba kita harus foto untuk memperlihatkan inilah arti toleransi, kita adalah pahlawan Indonesia yang akan memperlihatkan bahwa ini adalah cara sebenarnya untuk bertoleransi,"
"Intinya lu bukan untuk memperlihatkan kotoleranan lu dan lain-lain. Fokusnya saat ini bangun hubungan saja," ujarnya lagi.
Baca Juga: Menolak UMP Sumsel Hanya Naik Rp27 Ribu, Ribuan Buruh Tagih Janji Gubernur Herman Deru
"Akhirnya itu bikin gue 'aduh maaf ya Tuhan, emang (saya) nggak sempurna. Gue minta maaf di situ sih dan dibilang (mendapat bisikan) 'Niel terus bangun hubungan sama UAS'," kata Daniel Mananta.
Tag
Berita Terkait
-
Tujuan Daniel Mananta Kunjungi UAS Sempat Melenceng dari Niat Awal, Terbuai Likes dan Komen
-
Diisukan Mualaf, Pandangan Daniel Mananta soal Islam Bikin Merinding
-
Daniel Mananta Klarifikasi Soal Isu Mualaf: Seperti Diarahkan Tuhan
-
Daniel Mananta Mualaf kata Tengku Zanzabella: Saya Doakan Bagus Jalannya di keyakinan Baru
-
Sebut Ada Roh Jahat di Patung yang Disembah, Daniel Mananta Diserang Publik: Jangan Lukai Kami
Terpopuler
- Breaking News! PSSI Resmi Umumkan Pelatih Timnas Indonesia
- 5 HP Murah RAM 8 GB Memori 256 GB untuk Mahasiswa, Cuma Rp1 Jutaan
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Sunscreen Terbaik Mengandung Kolagen untuk Usia 50 Tahun ke Atas
- 8 Lipstik yang Bikin Wajah Cerah untuk Ibu Rumah Tangga Produktif
Pilihan
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
-
Indonesia jadi Raja Sasaran Penipuan Lowongan Kerja di Asia Pasifik
-
Kisah Kematian Dosen Untag yang Penuh Misteri: Hubungan Gelap dengan Polisi Jadi Sorotan
Terkini
-
5 Cara Set Lipstik Biasa untuk Jadi Transferproof Pakai Bedak Tabur agar Tampilan Rapi
-
5 Mobil Bekas untuk Angkut Galon dan Gas bagi Pemilik Warung di Bawah Rp 40 Juta
-
7 Merek Sepatu Lokal Indie untuk Tampil Keren dan Anti Mainstream
-
5 Cara Pakai Lipstik untuk Mencegah Nempel di Gigi agar Tampilan Rapi dan Anti Malu
-
5 Kontribusi Strategis Bank Sumsel Babel dalam Memperkuat UMKM di Kabupaten PALI