SuaraSumsel.id - Beberapa jam ini, Fuji menuliskan pesan romantis pada sang kekasih, Thariq Halilintar. Dia mengungkapkan pesan agar bersamanya, Thariq hendaknya berjuang bersama.
Pesan ini dilengkapi dengan foto momen kebersamaan dengan sang kekasih, Thariq Halilintar. Doa pun mengalir pada pasangan muda ini, dan berharap agar hubungan keduanya langgeng hingga tua. Netizen pun kemudian ramai merestui agar Fuji, tidak perlu menikah muda alias cepat-cepat.
Belum lama ini, Fuji pun berulang tahun. Dia mendapatkan banyak hadiah, terutama dari keluarga artis. Salah satu yang memberikan ialah The Onsu Family, keluarga Ruben Onsu.
"Masya Allah, kadonya Uti itu branded semua. Harganya bikin kaget," ujar warganet lain.
"Wah, ini yang kado dari Kak Sarwendah. Emang nggak main-main harganya," komentar warganet.
Fuji juga mendapat kejutan dari Thariq Halilintar dengan hadiah yang mewah sehingga banyak yang iri.
Unggahan terakhir Fuji itu pun ramai dikomentari netizen.
"Seseorang yang benar2 mencintaimu tidak akan pernh melepaskanmu biarpun sejuta alasan untuk menyerah, krna dia punya 1 alasan untuk bertahan... alasannya adalah dia mencintaimu dn telah menyerahkan seluruh cinta,jiwanya untuk mu...ttplh kalian bgandingan tangan jgn lepaskn gengaman itu...perjuangkn cinta klian," doa eancurlz.
"Plis lh yg ngomong nikah2 jgn dulu deh , dia masih muda masih bnyk yg pengen di capai , biar kn ngalir apa ada nya aj . Kalo jodoh pasti bersatu," ujar vellyfebriyanti.
Baca Juga: Dewan Pengupahan Sumsel Rekomendasi UMP 2023 Naik Rp 27 Ribu, Buruh Menolak
"Walaupun jalannya terjal .. kadang kayak rollercoaster naik turun.. aq yakin kalian bisa.. sampai d titik ini kalian waaaaar biasa browww.. di depan masib ada angin angin lagi jadi kuatkan pondasinya ayank.. kita WPI(warga pertahuan Indonesia) akan selalu suport kalain dan lingkungan terbaik kalian.. lophe bnyak bnyak," thofu_oleng
Tag
Berita Terkait
-
Semakin Bucin, Thariq Halilintar Sebut Ingin Bersama Fuji Sampai Akhir Hayat
-
Fuji dan Thariq Halilintar Nikah Siri? Begini Kata Haji Faisal
-
Dilanda Kasmaran! Thariq Halilintar Sebut Fuji Wanita Idaman: Aku yang Harus Memantaskan Diri
-
Kabar Belum Direstui Lenggogeni Faruk karena Tak Masuk Kriteria, Thariq Halilintar Tegaskan Fuji Calon Istri Idaman
-
'Definisi Sosok Gentleman' Thoriq Halilintar Akui Fuji Masuk dalam Kriteria Calon Istrinya
Terpopuler
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 HP Helio G99 Termurah di Awal Tahun 2026, Anti Lemot
- 6 Rekomendasi HP OPPO Murah dengan Performa Cepat, RAM 8 GB Mulai Rp2 Jutaan
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
Pilihan
-
Cek Fakta: Yaqut Cholil Qoumas Minta KPK Periksa Jokowi karena Uang Kuota Haji, Ini Faktanya
-
Kontroversi Grok AI dan Ancaman Kekerasan Berbasis Gender di Ruang Digital
-
Hasil Akhir: Kalahkan Persija, Persib Bandung Juara Paruh Musim
-
Babak Pertama: Beckham Putra Bawa Persib Bandung Unggul atas Persija
-
Untuk Pengingat! Ini Daftar Korban Tewas Persib vs Persija: Tak Ada Bola Seharga Nyawa
Terkini
-
7 Cara Mengatasi Cushion Belang agar Makeup Terlihat Rata dan Natural
-
Jejak Dakwah Kiai Marogan Dihidupkan Kembali Lewat Napak Tilas Sungai Musi
-
10 HP Harga Terjangkau untuk Update Android Jangka Panjang, Ideal bagi Pelajar & Karyawan
-
5 Cushion Matte untuk Tampilan Wajah Rapi Tanpa Kesan Dempul
-
Bukan Sekadar Estetika, Revitalisasi Bundaran Air Mancur Palembang Dinilai Keliru Makna