SuaraSumsel.id - Sosok Bunda Corla kembali membagikan kabar baik. Setelah berpuluh tahun tinggal di Jerman, ia segera pulang ke Indonesia awal tahun depan.
Hal ini terkuak usai beredar di TikTok momen Bunda Corla yang mengabarkan mendapatkan handphone iPhone terbaru juga tiket pesawat gratis kembali ke Indonesia.
Bunda Corla memberikan ucapan terima kasih kepada Solena Chaniago atas iPhone dan tiket pesawat yang diberikan.
"Makasih untuk tiket dan handphone nya ya," kata Bunda Corla, Rabu (9/11/2022)
Baca Juga: Waspada, Sejumlah Wilayah Sumsel Ini Bakal Hujan Sedang Sampai Dini Hari
"Dibeliin (Handphone) yang baru sama Solena Chaniago anak gue dan juga tiket pesawat, sudah dapat tiket pesawat untuk bulan Januari dari anak gue Solena Chaniago,"sambung Bunda Corla.
Sontak cuplikan tersebut dibanjiri komentar netizen. Banyak dari mereka tak sabar untuk bertemu Bunda Corla secara langsung. Bahkan ada yang ingin menjemputnya di Bandara.
"Gak kebayang seheboh apa anak-anak bunda pas bunda pulang ke Indonesia, kalo dekat udah ku jemput di bandara," sambung netizen lain.
"Kalo bunda corla ada fanmeeting di indo yakin gue ngalahin sehun kemarin," tambah lainnya.
"Pengen banget jemput bunda di bandara. Sambil bawah baliho seru kali ahh," tutur netizen.
Baca Juga: Korban Arisan Dengan Kerugian Ratusan Juta di Pali Sumsel Resah, Pelaku Masih Bebas
Berita Terkait
-
Ketika Bunda Corla Sebut Menantu Presiden ke-6 RI Seperti Boneka Doraemon, Ekspresinya Bikin Ngakak
-
Bunda Corla Mau Kerja Apa Saja Asalkan Jangan di Dapur: Buang Mayat Kek Terserah
-
Bertemu Bunda Corla di Jerman, Annisa Pohan Dikira Boneka Doraemon, AHY Ngakak
-
Nama Asli Bunda Corla itu Indra, Isa Zega tantang Adu Jotos hingga Dituding Pansos, Netizen: Sebenarnya saya Sahrul
-
Indra Nama Asli Bunda Corla, Iza Sega Tantang Adu Jotos: 10 Lawan 1 Juga Mami Ladeni
Tag
Terpopuler
- Mengenal Klub Sassuolo yang Ajukan Tawaran Resmi Rekrut Jay Idzes
- 6 Pilihan HP RAM 12 GB Dibawah Rp2 Juta: Baterai Jumbo, Performa Ngebut Dijamin Anti Lag!
- Polemik Ijazah Jokowi Memanas: Anggota DPR Minta Pengkritik Ditangkap, Refly Harun Murka!
- 5 AC Portable Murah Harga Rp350 Ribuan untuk Kamar Kosan: Dinginnya Juara!
- Beathor Suryadi Dipecat usai Bongkar Ijazah Jokowi? Rocky Gerung: Dia Gak Ada Takutnya!
Pilihan
-
Timnas Putri Indonesia Gagal, Media Asing: PSSI Cuma Pakai Strategi Instan
-
8 Pilihan Sepatu Gunung Hoka: Cengkeraman Lebih Kuat, Mendaki Aman dan Nyaman
-
Daftar 6 Sepatu Diadora Murah untuk Pria: Buat Lari Oke, Hang Out Juga Cocok
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Baterai Jumbo Terbaik Juli 2025, Lebih dari 5.000 mAh
-
7 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan RAM 8 GB Terbaru Juli 2025, Multitasking Pasti Lancar!
Terkini
-
Craftote Tembus Pasar Asia-Amerika Berkat Program Pemberdayaan BRI
-
Daftar 10 Link DANA Kaget Terbaru 7 Juli 2025, Klaim Saldo Gratis Tetap Waspada Tautan Palsu!
-
Penyebab dan Gejala Sindrom Monday Blues, Ini 7 Cara Mengatasinya
-
Saham BBRI Berpotensi Cetak Imbal Hasil 27,1%, Analis dan Investor Global Kompak Optimistis
-
7 Sepatu Hoka Paling Laris di Indonesia, Ringan dengan Kenyamanan Segala Medan