SuaraSumsel.id - Jasad laki-laki yang dikubur di kebun karet di Desa Bandar Agung, Pendopo, Empat Lawang Sumatera Selatan akhirnya terungkap. Polisi mengungkapkan jika pelakunya ternyata orang terdekat, istri dan anak tirinya.
Kapolsek Pendopo AKP Gunawan mengatakan sebelum tewas, korban diketahui sempat bertengkar dengan istrinya di pondok pada Jumat (8/7/2022) sekitar pukul 01.45 WIB. Bahkan korban pun sempat menembak istri dengan senjata angin hingga mengenai pelipis istrinya tersebut.
Anak tiri korban Shalman Kan alias Mulkan tidak terima melihat ibu kandung Shalman dianiaya ayah tirinya. Ia pun menikam tubuh korban dengan senjata tajam jenis pisau dengan berkali-kali hingga tewas.
“Selang beberapa jam tepatnya pukul 05.00 WIB, kemudian pelaku menguburkan jasad korban di lokasi yang tidak jauh dari pondok,” ujarnya melansir Sumselupdate.com-jaringan Suara.com.
Istri korban beserta anak serta keponakannya meninggalkan tempat kejadian perkara (TKP). Kapolsek Pendopo mendapatkan informasi dari Polsek Kota Padang, Polres Rejang Lebong jika ada tiga orang yang menyerahkan diri melakukan tindakan pembunuhan.
Dari pengakuan ketiga pelaku, jika jasad korban dikubur di sekitaran kebun.
Mendapat informasi tersebut, Kapolsek bersama personelnya mengecek ke lokasi TKP dibantu masyarakat melakukan pembongkaran dan akhirnya ditemukan jasad Harianto.
“Setelah itu kita melakukan penjemputan ke Mapolsek Kota Padang. Saat ini pelaku berikut barang bukti sudah diamankan di Mapolsek Pendopo untuk dimintai keterangan lebih lanjut,” terangnya.
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Viral Siswa SD Belajar di Ruang Kelas Tak Layak, Atap Ambrol Hingga Lantai Tanah
Tag
Terpopuler
- Agus dan Teh Novi Segera Damai, Duit Donasi Fokus Pengobatan dan Sisanya Diserahkan Sepenuhnya
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Bak Terciprat Kekayaan, Konten Adik Irish Bella Review Mobil Hummer Haldy Sabri Dicibir: Lah Ikut Flexing
- Bukti Perselingkuhan Paula Verhoeven Diduga Tidak Sah, Baim Wong Disebut Cari-Cari Kesalahan Gegara Mau Ganti Istri
- Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
Pilihan
-
7 Rekomendasi HP 5G Rp 4 Jutaan Terbaik November 2024, Memori Lega Performa Handal
-
Disdikbud Samarinda Siap Beradaptasi dengan Kebijakan Zonasi PPDB 2025
-
Yusharto: Pemindahan IKN Jawab Ketimpangan dan Tingkatkan Keamanan Wilayah
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 3 Jutaan dengan Chipset Snapdragon, Terbaik November 2024
-
Kembali Bertugas, Basri-Najirah Diminta Profesional Jelang Pilkada Bontang
Terkini
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024
-
Bank Sumsel Babel Raih Gold Rating dalam Asia Sustainability Reporting Rating 2024
-
Gunung Dempo Erupsi Lagi! Semburkan Abu Vulkanik hingga 200 Meter
-
Ngeri! Anak di Bawah Umur Jadi Korban Perdagangan Manusia di Palembang
-
Viral Video Pengemasan Sembako di Kantor Parpol Sumsel, Ini Kata Bawaslu