SuaraSumsel.id - Pernikahan Putri Anne dan suami, Arya Saloka kerap diterpa isu perselingkuhan. Apalagi beberapa kali beredar video yang mengisyaratkan hal tersebut beredar di media sosial. Sosok Amanda Manopo pun disebut-sebut sebagai pasangan sang suami.
Mengetahui hal ini, Putri Anne pun mencurahkan bagaimana cara ia menjaga keutuhan keluarga dan rummah tangga. Di kanal YouTube Dapur Bincang Online, Putri Anne ditanya cara menghadapi cobaan rumah tangganya dengan Arya Saloka yang tidak mudah.
Putri Anne dan Arya Saloka rupanya sama-sama berpegangan kepada Tuhan saat dihadapkan dalam sebuah masalah. Oleh sebab itu, cinta mereka yang berdasarkan Tuhan terus dikuatkan.
"Dulu janji saya sama Arya itu sama. Saya mencintai Arya karena Allah, Arya mencintai saya karena Allah. Jadi balik lagi semua ke Tuhan, ke Allah aja," ujar Putri Anne dalam video yang tayang pada Senin (4/7/2022).
Baca Juga: Cuaca Sumsel Hari Ini, Palembang Bersuhu Terik 34 Derajat Celcius
"Kalo saya lagi ngerasa kesel, masalah besar, masalah kecil, ya udah saya ngadunya ke siapa? Biar Allah aja deh yang merbaikin. Arya juga mungkin mendoakan saya. Jadi sama-sama ketemunya di sana," katanya lagi.
Melansir matamata.com, Putri Anne dan Arya Saloka selalu berusaha menyelesaikan masalah dengan kepala dingin. Meski nada bicaranya sering tinggi, berbeda saat Putri Anne membicarakan sebuah masalah bareng sang suami.
"Kalo lagi masalah begitu, pastinya duduk tenang dulu. Jangan sambil berdiri, nada pasti tinggi. Jadi ngomong baik-baik aja, sambil duduk," kata Putri Anne.
Gosip perselingkuhan ini menghilang dan rumah tangga Putri Anne baik-baik saja hingga sekarang.
Putri Anne menikah dengan Arya Saloka pada 6 Agustus 2017. Sebelum menikah, Putri Anne memutuskan menjadi mualaf dan kini terus tampil berhijab. Dari pernikahan dengan Arya Saloka, Putri Anne dianugerahi putra yang diberi nama Ibrahim Jalal Ad Din Rumi.
Baca Juga: Musim Panen Tiba, Petani Kopi di Sumsel Ngeluh Harga Jual Stagnan
Berita Terkait
-
Sempat Diterpa Rumor Perselingkuhan, Putri Anne Tegaskan Dirinya Mencintai Arya Saloka karena Allah
-
Sidang Cerai Dewi Perssik-Angga Wijaya Berlanjut, Azis Gagap Syuting Lagi demi Pesantren
-
Tangis Putri Anne Pecah di Atas Sajadah Lihat Video Mesra Arya Saloka Amanda Manopo, Netizen: Nggak Mudah Jadi Kamu
-
Cara Putri Anne Hadapi Badai Rumah Tangga Tuai Pujian Netizen, Menangis di Sajadah ketika Ada Masalah
-
Diduga Tanggapi Video Mesra Arya Saloka dan Amanda Manopo, Putri Anne Singgung soal Nangis di Sajadah
Terpopuler
- 1 Detik Jay Idzes Gabung Sassuolo Langsung Bikin Rekor Gila!
- Selamat Tinggal, Kabar Tak Sedap dari Elkan Baggott
- 12 Kode Redeem FF Hari Ini 6 Juli 2025, Emote dan Skin Senjata Spesial Event Faded Wheel
- Siapa Finn Dicke? Gelandang Keturunan Indonesia Incaran PSSI Latihan Bersama Rafael Struick
- Update Harga Honda Vario Juli 2025, Mending Beli Baru atau Motor Bekas?
Pilihan
-
Heboh Nasi Kotak Piala Presiden 2025, Netizen Bandingkan Isi Menu MBG ke Jurnalis Inggris
-
Siap-siap! Hari Ini Dua Emiten COIN dan CDIA dengan Minat Investor Tinggi Lakukan IPO
-
Daftar Harga Tiket Konser My Chemical Romance Jakarta, Presale Mulai 9 Juli
-
5 Rekomendasi HP NFC Murah Terbaru Juli 2025: Dompet Aman, Transaksi Lancar!
-
7 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED Harga di Bawah Rp 3 Juta Terbaik Juli 2025, Pasti Terang!
Terkini
-
Ikut Fun Run? Jangan Anggap Remeh, Ini Pentingnya Sepatu Khusus Lari
-
Rekomendasi Sepatu Lari Skechers Beserta Kisaran Harganya, Bisa Untuk Fun Run
-
5 Rekomendasi Sepatu PUMA Asli untuk Lari Beserta Kisaran Harganya, Ringan Dan Empuk
-
5 Desain Garasi Rumah Subsidi yang Bikin Tetangga Iri: Estetis dan Tak Makan Tempat
-
DANA Kaget Lagi Viral! Ini Cara Kilat Klaim Link DANA Kaget Terbaru