SuaraSumsel.id - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Indonesia, Sandiaga Uno mengenalkan sedotan yang lebih ramah lingkungan. Sedotan yang berasal dari tanaman purun ini dikenalkan di forum internasional, forum High-Level Thematic Debate on Tourism Sidang Umum PBB.
Peristiwa ini pun dibagikanya Sandiaga Uno di media sosialnya. Tampak di video, Sandiaga Uno membawa satu kotak yang berisi sedotan plastik tersebut.
Dia mengungkapkan jika pada tanggal 4 Mei 2022 yang lalu, dirinya mempromosikan sedotan yang ramah lingkungan asal Belitung.
Sedotan ini berasal dari tanaman Purun yang ramah lingkungan.
Baca Juga: Satu Pemudik Asal Sumsel Meninggal Dunia Usai Tertimpa Pohon Besar di Bengkulu Tengah
"Purun Eco Straw di forum High-Level Thematic Debate on Tourism Sidang Umum PBB," tulis Sandiaga Uno
Selain ramah lingkungan, Sandiaga Uno mengungkapkan jika Purun tersebut bisa mengurangi limbah plastik terutama sedotan.
Apalagi sedotan ini di produksi secara home industri, sehingga membuka peluang usaha, lapangan kerja, dan memberikan dampak ekonomi bagi masyarakat setempat.
Selain itu, Sandiaga Uno pun mengenalkan sedotan purun ini terbagi menjadi dua. "Ada sedotan plastik yang segar yang hanya bisa bertahan hanya dua hari, namun ada juga yang bertahan sampai satu tahun," terang Sandiaga Uno.
Unggahan Sandiaga Uno ini pun kemudian ramai dipuji warganet.
"Alhamdulillah saya udah beli & nyobain, bagus," ujarnya.
Berita Terkait
-
Kasus Bikin Konten Rendang Hilang, Polisi Periksa Pelapor Willie Salim
-
THR Belum Cair? Disnaker Bangka Belitung Buka Posko Pengaduan, Ini Lokasinya!
-
Sandiaga Uno Intip Peluang Potensi UMKM di Love Second Change
-
IHSG Loyo, Sandiaga Uno Saran Borong Saham untuk Investasi
-
Korban Gaza Tembus 700 Jiwa dalam Semalam! Hamas Desak Tindakan Liga Arab dan OKI
Tag
Terpopuler
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Jika Lolos Babak Keempat, Timnas Indonesia Tak Bisa Jadi Tuan Rumah
- Pemain Keturunan Indonesia Statusnya Berubah Jadi WNI, Miliki Prestasi Mentereng
- Pemain Keturunan Indonesia Bikin Malu Raksasa Liga Jepang, Bakal Dipanggil Kluivert?
- Menghitung Ranking FIFA Timnas Indonesia Jika Menang, Imbang, atau Kalah Melawan China
Pilihan
-
Ranking FIFA Terbaru: Timnas Indonesia Meroket, Malaysia Semakin Ketinggalan
-
Duel Kevin Diks vs Laurin Ulrich, Pemain Keturunan Indonesia di Bundesliga
-
Daftar Lengkap 180 Negara Perang Dagang Trump, Indonesia Kena Tarif 32 Persen
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
Terkini
-
Baru Kenal, Pemuda 19 Tahun Tega Cabuli Siswi SD di Hotel Melati Palembang
-
Ritel Hingga Perkebunan, Puluhan Perusahaan di Sumsel Tak Cairkan THR
-
BRI Raih Penghargaan Internasional Best Issuer for Sustainable Finance 2025
-
Sanjo Palembang: Antara Modernisasi dan Warisan Leluhur, Mampukah Bertahan?
-
Lebaran Aman Bertransaksi, BRI Cegah Penipuan dan Kejahatan Siber