SuaraSumsel.id - Bantuan tunai langsung (BLT) minyak goreng di Sumatera Selatan atau Sumsel segera akan cair. Sebagai 400.000 warga Palembang akan menjadi penerima bantuan tunai langsung minyak goreng tersebut.
Kepala Dinas Sosial Palembang Heri Aprian mengatakan jumlah penerima BLT minyak goreng tersebut diperoleh berdasarkan daftar Program Bantuan Pangan Non Tunai (BNPT) terbaru yang dihimpun pihaknya.
“Sejauh ini petunjuk teknisnya belum ada, tapi merujuk pada daftar BNPT sekitar 400 ribu orang yang diproyeksikan menerima BLT dari pemerintah pusat itu,” katanya.
Penerima BLT minyak goreng akan mendapatkan alokasi Rp100.000 per bulan atau kemudian diperoleh sebanyak Rp.300.000 “Namun belum dipastikan seperti apa nantinya, kami masih terus berkoordinasi,” imbuhnya.
Penyaluran BLT tersebut dilakukan secara langsung melalui kantor pos sama seperti bantuan-bantuan sosial lainnya.
Bantuan tersebut dimungkinkan bakal disalurkan ke masing-masing penerima sebelum lebaran Idul Fitri 1443 H, seperti target Presiden Jokowi.
“Masyarakat kami harapkan bersabar terkait minyak goreng ini sebab pemerintah akan berikan yang terbaik dan tersalurkan secara merata,” katanya melansir ANTARA.
Berita Terkait
-
Resep Celimpungan Palembang, Menu Takjil nan Gurih
-
PPKM di Sumsel Diperpanjang Selama Dua Pekan, hingga 25 April 2022
-
Diguyur Hujan Tiga Jam, Ruas Jalan dan Rumah Warga di Palembang Terendam Banjir
-
Rp6,4 triliun Uang Kartal Disiapkan Jelang Lebaran, BI Sumsel: Tukar Uang di Tempat Resmi, agar Terhindar Upal
-
Jelang Momen Mudik Lebaran, Vaksinasi Booster di Palembang Naik 15,5 Persen
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas yang Nyaman untuk Lansia, Legroom Lega dan Irit BBM
- 7 Mobil Bekas untuk Grab, Mulai Rp50 Jutaan: Nyaman, Irit dan Tahan Lama!
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
Pilihan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
-
Purbaya Merasa "Tertampar" Usai Kena Sindir Prabowo
-
Darurat Judi Online! OJK Blokir 31.382 Rekening Bank, Angka Terus Meroket di Awal 2026
Terkini
-
9 Bedak Tabur Murah di Indomaret untuk Kulit Berminyak, Dipakai MUA Profesional
-
10 Game Balap Mobil Terbaik 2026 untuk HP Spek Rendah, Grafis Halus Tanpa Lag
-
Kondisi Terkini Banjir OKU Timur: Warga Terima Sembako dan Janji Benih Padi
-
Keuangan Daerah Cekak? DPRD dan Pemprov Sumsel Bentuk Pansus Cari Tambahan PAD
-
BRI Bekali Atlet SEA Games 2025 dengan Edukasi Keuangan Berkelanjutan