SuaraSumsel.id - Wacana isu perpanjangan masa jabatan Presiden Joko Widodo atau Jokowi beredar di Palembang, Sumatera Selatan. Salah satu baliho yang beradar disebutkan terpasang di simpang lima gedung DPRD Sumatera Selatan atau Sumsel.
Baliho disebutkan terpasang di pagar DPRD Sumsel. Potret baliho ini pun beredar di media sosial.
Tampak baliho Jokowi tiga periode ini dipasang disebuah pagar. Baliho tersebut disebutkan berasal dari Kobar. Dalam baliho tersebut disebutkan jika Indonesia bisa jadi negara maju, asalkan Presiden Jokowi lanjut Presiden lagi.
Adapun tagline-nya pun tertulis 2024 Setia Bersam Jokowi. Potret baliho ini pun ramai dikomentari ramai netizen.
Netizen pun ramai mengomentari jika kepemimpinan Presiden Jokowi banyak masalah yang terjadi, seperti kenaikan harga sembako.
Akun yang membagikan yakni @seputarkotapalembangand dan @palembanginformasii.
Dalam komentar netizen banyak yang menyayangkan keinginan adanya pihak yang mengingatkan jika Presiden Jokowi agar tiga periode.
"listrik naek,bbm naek tengah dalu,gas naek,dageng,disusul minyak goreng ngilang,melok2 pl ayam naek,bawamg merang,cabe,bpjs blm kawan2 nyo yg lain.....jdilah pak nikmat mana lg didustakan rakyat mu...nambah kelebu raso tecekek lantak keadaan yg tambah kagak karuan nih, " ujar enno8_8.
"Minyak goreng langka.. Bawang merah mahal," tulis ahmadjunda.
Baca Juga: Hujan Lebat Bakal Melanda 8 Wilayah di Sumsel Hari Ini, Disertai Petir
"Rakyat yg bs mnilai," tulis kgshirmansyah.
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Daftar Diskon BRI Palembang: Hemat Makan, Belanja, & Kecantikan!
Tag
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?