SuaraSumsel.id - Pengajian 40 hari Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah digelar di dua tempat yang berbeda. Keluarga Bibi Ardiansyah menggelar pengajian 40 hari di rumah yang kini ditempati anak Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah, Gala Sky Ardiansyah.
Pelaksaannya pun berlangsung sederhana, sekaligus dihadiri banyak teman Vanessa Angel dan Bibi Ardiansyah. Di pengajian ini, keluarga besar Bibi Ardiansyah tampak masih bersedih, termasuk Fuji, adik Bibi Ardiansyah.
Matanya sembab dan menahan kesedihan tersebut terlihat tamu dan teman yang datang.
Sementara keluarga Vanessa Angel menggelar pengajian di sebuah lobi hotel yang cukup mewah. DI pengajian ini, adik Vanessa Angel, Mayang dan Citra tampil dengan single terbaru mereka tersebut.
Baca Juga: Jelang Natal, 4 Terduga Teroris Jaringan JI Ditangkap di Sumsel
Keduanya pun disambut dengan tepuk tangan dari penonton. Padahal penonton pun bertepuk tangan karena diminta oleh pembaca acara.
Mayang tampil dengan busana putih dan make up cukup tebal. Penampilan rambutnya pun berubah. Mayang kini memakai poni depan, gaya rambut yang cukup mirip dibandingkan Vanessa masa muda.
Salah satu akun gosip membandingkan dua pemandangan ini. Akun Instagram @lambegosiip mengkombinasikan video di dua lokasi ini.
Video pertama, terlihat Fuji yang dikelilingi oleh sahabat mendiang kakak iparnya, salah satunya ada Tya Ariestya. Tya terlihat mengusap wajah Fuji yang tampak sendu dan lelah walaupun berusaha tersenyum.
“Uti (Fuji) berusaha kuat walau mata ga bisa bohong,” tulisan yang tertera dalam video.
Baca Juga: Cerita Wong Sumsel Pakai Plat Mobil Pempek di New Zealand, Didoakan Jadi Gubernur
Selanjutnya, ada video Mayang usai acara 40 harian itu selesai. Ia tampak tak mau diwawancara oleh wartawan usai menyanyikan lagu bersama Chika.
Warganet pun langsung menyorot perbedaan sikap Fuji dan Mayang usai menggelar tahlilan tersebut. Banyak yang menilai bahwa Fuji terlihat sangat tulus dan mencintai kedua kakaknya, berbeda dengan Mayang.
“Kelihatan mana yg “ACTING” sma yg benar2 tulus sayangnya,” ujar warganet.
“Bener2 180 derajat beda banget, alfatihah vanes n bibi,” tulis warganet lainnya.
“Ini benernya acara duka cita.. Atau perayaan kematian sih? Keliatan banget mana yang benar benar berduka.. Mana yang sedang memanfaatkan situasi demi keuntungan pribadi.. Nyesek banget.. Gak tau malu!!,” komentar yang lain.
“Itu Bajunya Mayang Nggak sopan bgt seh .. Bener” yaa keluarga g ada akhlak,”kata warganet.
“Duuh si baju putiih kok sok ngarteeessss bgt siiihhh, make up tebel pulaakk, pas di buka make upnyaa entahlah jdi apaan,” timpal yang lain.
Berita Terkait
-
Manggung di KJRI Jeddah, Mayang Lucyana Dituding Lipsync Nyanyi Lagu Kotak: 100 Persen Mirip Tantri
-
Dulu Bela Atta Halilintar Soal Konten Satir, Ashanty Kini Pamer Keakraban dengan Fuji
-
Pernah Kerja untuk Vanessa Angel, Adu Profesi Indah Tri Pertiwi dan Eks Pacar Frans Faisal
-
Dibandingkan dengan Fuji, Pendapatan Thariq dan Aaliyah Massaid dari Exclusive Instagram Gak Ada Apa-apanya!
-
Lagi Umrah, Foto Mayang di Depan Kabah Dinyinyiri Netizen: Editan Ya?
Tag
Terpopuler
- Raffi Ahmad Ungkap Tragedi yang Dialami Ariel NOAH, Warganet: Masih dalam Lindungan Allah
- Eliano Reijnders Ungkap Rencana Masa Depannya, Berniat Susul Tijjani Reijnders
- Seharga Raize tapi Mesin Sekelas Innova: Yuk Simak Pesona Toyota Frontlander
- Crazy Rich Kalimantan, Begini Mewah dan Mahalnya Kado Istri Haji Isam untuk Ulang Tahun Azura
- Bayern Munchen Pampang Foto Nathan Tjoe-A-On, Pindah ke Bundesliga Jerman?
Pilihan
-
Viral Pertamax Dituding Jadi Biang Rusaknya Fuel Pump Mobil, ITB Sampai Dipanggil
-
MR.DIY Mau Melantai Bursa di BEI, Ini Harga Saham dan Jadwal IPO
-
Diskusi OIKN dan BPK RI: Pembangunan IKN Harus Berlanjut dengan Tata Kelola yang Baik
-
1.266 Personel Diterjunkan, Polres Bontang Pastikan Keamanan di 277 TPS
-
Masa Tenang, Tim Gabungan Samarinda Fokus Bersihkan Alat Peraga Kampanye
Terkini
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas
-
Jalur Pendakian Gunung Dempo Ditutup Sementara, 68 Pendaki Dievakuasi
-
Dukung Pemberdayaan Disabilitas dan Gaya Hidup Sehat, BRI Hadir di OPPO Run 2024