SuaraSumsel.id - Video duta besar Tantowi Yahya viral di media sosial. Video yang menceritakan pertemuannya dengan seorang perempuan asal Sumsel yang menggunakan plat mobil pakai kata Pempek di New Zealand.
Video ini awalnya memperlihatkan mobil jenis mitsubhisi hitam yang dimiliki sang perempuan tersebut. Ternyata perempuan ini berasal dari kota Prabumulih, Sumsel.
Tantowi Yahya pun tak segan menyapannya dengan menggunakan bahasa Palembang.
"Oiii, wong Palembang," sapa Tantowi Yahya.
Baca Juga: Kalahkan Persimura, PS Palembang Mulus Melaju Empat Besar Liga 3 Sumsel
"Di Wellington, ado mobil yang plat nomornyo pempek, wong kito galo, " ujar Tantowi.
Kalimat ini disempurnakan oleh sang pemilik mobil, "Wong Kito Nian," sambut sang perempuan.
"Pasti yang punya orang dusun (desa)," canda Tantowi.
Pernyataan ini pun disambut gelak tawa si pemilik mobil.
"Ini dio, pemiliknyo, namonyo Ari," ujar Tantowi.
Baca Juga: Masyarakat 3 Kabupaten di Sumsel Tidak Patuh Pakai Masker Selama Pandemi COVID-19
"Dari mano (mana) aslinyo (aslinya)," tanya Tantowi kembali.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Kasus Penularan DBD Terbanyak di Palembang, Meningkat di Musim Hujan
-
Paman di Lubuklinggau Tega Rudapaksa Keponakan, Dua Hari Setelah Bapaknya Meninggal
-
Reaksi Krisdayanti Dibelikan IPhone Terbaru dari Atta: Nyonya Sultan Sudah Dapet?
-
Manchester United Diterpa Wabah COVID-19, Sejumlah Pemain dan Staf Positif
-
Oknum Polisi Lahat Dilaporkan Berzina dengan Istri Narapidana, Disidang Pagi Ini
Tag
Terpopuler
- Duet Elkan Baggott dan Jay Idzes, Prediksi Susunan Pemain Timnas Indonesia vs China
- 27 Kode Redeem FF Terbaru 17 Mei: Klaim Diamond, Token, dan Skin Cobra MP40
- Penampilan Syahrini di Cannes Mengejutkan, Dianggap Berbeda dengan yang di Instagram
- 8 Rekomendasi Sunscreen Mengandung Vitamin C, Ampuh Hilangkan Noda Hitam
- Ditegur Dudung Abdurachman, Hercules Akhirnya Minta Maaf ke Gatot Nurmatyo dan Yayat Sudrajat
Pilihan
-
PSSI Bongkar Alasan Tak Panggil Elkan Baggott meski Sudah Sampai di Bali
-
Kurator Didesak Penuhi Hak Karyawan PT Sritex, Tagihan Pembayaran Capai Rp 337 Miliar
-
Menelisik Kinerja Emiten Kongsian Aguan dan Salim
-
Mudah Ditebak, Ini Prediksi Starting XI Timnas Indonesia vs China
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
Terkini
-
Dana Kaget Hari Ini Sudah Tersebar, Klik Kumpulan Link dan Dapatkan Saldo Gratis
-
Promo Indomaret! Sunlight, Garnier, hingga Hello Panda Turun Drastis Minggu Ini
-
Pengusaha Perempuan di Palembang Tertipu Advokat Gadungan, Uang Raib Hampir Rp1 Miliar
-
Promo Minuman Alfamart: Teh, Jahe, Es Tarik, dan Boba Taro Harga Miring!
-
Bukan Ikan Tongkol! Dinkes PALI Ungkap Penyebab Keracunan Massal Setelah Santap MBG