SuaraSumsel.id - Asosiasi Provinsi (Asprov) PSSI Sumatera Selatan (Sumsel) resmi memutuskan perhelatan Liga 3 Indonesia Zona Provinsi Sumatera Selatan akan berlangsung pada Rabu (8/12/2021).
Dalam perhelatan Liga 3 tersebut, kota Prabumulih ditunjuk sebagai tuan rumah yang secara “De Facto” tertulis dalam surat keputusan Asprov PSSI Sumsel dengan SK nomor 0441/PSS/SS/XI/2021.
Adapun total tim yang berpartisipasi yakni, sebanyak 9 tim amatir dari berbagai daerah Sumatera Selatan dan terbagi menjadu dua grup Grup A dan Grup B.
Kelak dua tim dengan poin terbanyak dari Grup A maupun Grup B akan melaju ke Babak 4 Besar dengan sistem setengah kompetisi.
Kompetisi ini juga mengadopsi system kompetisi baru, menghilangkan putaran regional dan memungkinkan perwakilan provinsi untuk langsung mengikuti kompetisi nasional pada Januari 2022.
Daftar tim peserta Liga 3 Indonesia Zona Sumsel Musim 2021
Grup A
1. Bhayangkara Sriwijaya Palembang
2. PS Banyuasin
Baca Juga: Vaksinasi COVID-19 Anak 6-11 Tahun, Dinkes Sumsel Siapkan Tim Khusus
3. PS Palembang
4. Palembang Sportivo
5. Persimura Musi Rawas
Grup B
1. PS Sungai Lilin
2. Persime
Berita Terkait
-
Vaksinasi COVID-19 Anak 6-11 Tahun, Dinkes Sumsel Siapkan Tim Khusus
-
Bidan di Sumsel Jual Sabu di Tempat Praktik, Warganet: Astagfirullah
-
Mantan Sekda Sumsel Dituntut Penjara 10 Tahun di Korupsi Masjid Sriwijaya
-
Indonesia Mundur Kejuaraan Dunia Bulu Tangkis di Spanyol, Hindari Varian Covid-19 Baru
-
Dosen Reza Ghasarma Tak Mengaku Kirim Pesan Porno pada Mahasiswi Unsri
Terpopuler
- 5 Sepatu Running Lokal Paling Juara: Harga Murah, Performa Berani Diadu Produk Luar
- 7 Bedak Padat yang Awet untuk Kondangan, Berkeringat Tetap Flawless
- 8 Mobil Bekas Sekelas Alphard dengan Harga Lebih Murah, Pilihan Keluarga Besar
- 5 Rekomendasi Tablet dengan Slot SIM Card, Cocok untuk Pekerja Remote
- 7 Rekomendasi HP Murah Memori Besar dan Kamera Bagus untuk Orang Tua, Harga 1 Jutaan
Pilihan
-
Pertemuan Mendadak Jusuf Kalla dan Andi Sudirman di Tengah Memanasnya Konflik Lahan
-
Cerita Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Jenuh Dilatih Guardiola: Kami seperti Anjing
-
Mengejutkan! Pemain Keturunan Indonesia Han Willhoft-King Resmi Pensiun Dini
-
Kerugian Scam Tembus Rp7,3 Triliun: OJK Ingatkan Anak Muda Makin Rawan Jadi Korban!
-
Ketika Serambi Mekkah Menangis: Mengingat Kembali Era DOM di Aceh
Terkini
-
9 Mobil Bekas dengan Biaya Perawatan Termurah yang Cocok untuk Harian
-
Rezeki Digital Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini yang Langsung Masuk ke Akunmu
-
7 Cushion Lokal untuk Kulit Sawo Matang, Dijamin Gak Bikin Abu-Abu
-
Elegan Sekejap! Ini 7 Lipstik Mauve yang Cocok untuk Semua Warna Kulit
-
5 Mobil Bekas RWD Murah di Bawah Rp100 Juta yang Wajib Diburu