SuaraSumsel.id - Amanda Manopo tengah berduka. Ibunda Amanda Manopo, Henny Manopo Lugue meninggal dunia. Kabar ini disampaikan manajer Manopo, Ricco Ricardo.
Manajer pemain sinetron Ikatan CInta ini pun tak kuasa menahan tangis.
"Rest in love mami Henny Manopo Lugue," tulis Ricco Ricardo, Minggu (25/7/2021).
Ia pun menyampaikan jika ibu Amanda Manopo tersebut tidak perlu lagi merasakan sakit.
Baca Juga: Empat Wilayah di Sumsel Perpanjang PPKM hingga 8 Agustus 2021
"Mami sudah tidak sakit. Mami tenang di Surga.. Tuhan Yesus jaga mami," sambung Ricco Ricardo.
Ricco Ricardo pun tidak lupa mengungkapkan janji jika ia tidak akan meninggalkan Amanda Manopo. "Aku akan selalu jaga Manda sampai kapanpun seperti janji aku ke mami," ungkapnya.
Ibu Amanda Manopo menghebuskan nafas terakhir setelah berjuang melawan Covid-19.
Henny Manopo dirawat intensif di ruang ICU rumah sakit kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat sejak Rabu, 21 Juli 2021.
Sebelum dirawat intensif, ibu Amanda Manopo sudah menjalani isolasi mandiri atau isoman karena Covid-19.
Baca Juga: Habiskan Anggaran Rp10 Miliar, Sumsel Sebar 1.000 Ton Bantuan Beras
Hanya saja, kondisinya memburuk dan harus dilarikan ke rumah sakit.
Berita Terkait
-
Dikira Pindah Lagi, Agama Putri Anne Sebelum Menikah Sama Dengan Amanda Manopo?
-
Diisukan Jadi Orang Ketiga Arya Saloka dan Putri Anne, Amanda Manopo Spill Pria Paling Spesial
-
Reaksi Amanda Manopo Soal Kabar Perceraian Arya Saloka dan Putri Anne
-
Resmi Ditalak Cerai Arya Saloka, Ingat Lagi Alasan Putri Anne Melepas Hijab
-
Senasib Pasangan Diisukan Selingkuh, Putri Anne dan Dhena Devanka Nyesal Nikah
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
-
Aksi Kamisan di Semarang: Tuntut Peristiwa Kekerasan terhadap Jurnalis, Pecat Oknum Aparat!
Terkini
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik
-
Eks Teller BNI Palembang Gelapkan Rp5,2 Miliar demi Umroh, Uang Nasabah Raib