SuaraSumsel.id - Amanda Manopo tengah berduka. Ibunda Amanda Manopo, Henny Manopo Lugue meninggal dunia. Kabar ini disampaikan manajer Manopo, Ricco Ricardo.
Manajer pemain sinetron Ikatan CInta ini pun tak kuasa menahan tangis.
"Rest in love mami Henny Manopo Lugue," tulis Ricco Ricardo, Minggu (25/7/2021).
Ia pun menyampaikan jika ibu Amanda Manopo tersebut tidak perlu lagi merasakan sakit.
"Mami sudah tidak sakit. Mami tenang di Surga.. Tuhan Yesus jaga mami," sambung Ricco Ricardo.
Ricco Ricardo pun tidak lupa mengungkapkan janji jika ia tidak akan meninggalkan Amanda Manopo. "Aku akan selalu jaga Manda sampai kapanpun seperti janji aku ke mami," ungkapnya.
Ibu Amanda Manopo menghebuskan nafas terakhir setelah berjuang melawan Covid-19.
Henny Manopo dirawat intensif di ruang ICU rumah sakit kawasan Kemayoran, Jakarta Pusat sejak Rabu, 21 Juli 2021.
Sebelum dirawat intensif, ibu Amanda Manopo sudah menjalani isolasi mandiri atau isoman karena Covid-19.
Baca Juga: Empat Wilayah di Sumsel Perpanjang PPKM hingga 8 Agustus 2021
Hanya saja, kondisinya memburuk dan harus dilarikan ke rumah sakit.
"(positif Covid-19) sudah lama kan. Sebelumnya isoman dua minggu, makin parah langsung dibawa ke rumah sakit," jelas Ricco Ricardo saat dihubungi awak media pada Jumat (23/7/2021).
sumber: matamata.com
Berita Terkait
-
Ibunda Pemeran Ikatan Cinta Meninggal Usai Berjuang Melawan Covid-19
-
Ibunda Amanda Manopo Meninggal Dunia, Begini Unggahan Menyentuh Sang Kakak
-
Ibu Amanda Manopo Meninggal Dunia, Gimana Nasib Syuting Ikatan Cinta?
-
6 Fakta Ibu Amanda Manopo Meninggal Usai Berjuang Lawan Covid-19, Sempat Alami Stroke
-
Alur Sinetron Ikatan Cinta Dianggap Tak Jelas Hingga Penonton Bikin Petisi
Terpopuler
- Jejak Pendidikan Noe Letto, Kini Jabat Tenaga Ahli di Dewan Pertahanan Nasional
- 6 Mobil Bekas Keren di Bawah 50 Juta untuk Mahasiswa, Efisien buat Jangka Panjang
- 5 Serum Wardah untuk Mengurangi Flek Hitam dan Garis Halus pada Kulit Usia 40 Tahun
- 4 Mobil Bekas Honda yang Awet, Jarang Rewel, Cocok untuk Jangka Panjang
- Plt Gubri SF Hariyanto Diminta Segera Tetapkan Kepala Dinas Definitif
Pilihan
-
Karpet Merah Thomas Djiwandono: Antara Keponakan Prabowo dan Independensi BI
-
Dekati Rp17.000, Rupiah Tembus Rekor Terburuk 2026 dalam Satu Bulan Pertama
-
IHSG Tembus Rekor Baru 9.110, Bos BEI Sanjung Menkeu Purbaya
-
7 Rekomendasi HP Baterai Jumbo Paling Murah di Bawah Rp3 Juta, Aman untuk Gaming
-
Prabowo Calonkan Keponakannya Jadi Bos BI, Purbaya: Bagus, Saya Mendukung!
Terkini
-
Rumus Luas Segitiga Lengkap dengan 5 Contoh Soal Berbagai Bentuk
-
7 Foundation Radiant Finish untuk Wajah Terlihat Cerah dan Segar
-
5 Bedak Padat untuk Hasil Makeup Natural dan Terlihat Halus
-
5 Hal Penting tentang Sejarah Bundaran Air Mancur Palembang yang Perlu Diketahui
-
Palembang Hujan Ringan, BMKG Ingatkan Potensi Hujan Lebat Disertai Petir di Sumsel