SuaraSumsel.id - Pasangan suami istri, Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie yang kerap mesra ini, akhirnya muncul setelah ditetapkan sebagai tersangka pengguna sabu. Keduanya pun kompak muncul dengan menggunakan baju tahanan oranye.
Video Nia Ramadhani dan Ardi Bakrie ini pun beredar luas di media sosial. Tampak Nia menggunakan baju tahanan berwarna orange dipadukan dengan celana chinos. Ia pun menutupi kepala dengan topi bucket.
Lalu sang suami juga menggunakan baju tahanan yang dipadukan dengan jaket penutup kepala atau hodie. Selain keduanya tampak juga tersangka lainnya, supir ZN.
VIdeo ini beredar luas di media sosial dengan beragam komentar dari netizen. Banyak yang memprediksi jika pasangan suami istri ini hanya akan menjalani hukuman rehabilitasi.
Baca Juga: Ditetapkan Tersangka Korupsi Masjid Sriwijaya, Mantan Sekda Sumsel Tempuh Praperadilan
Mengingat, keduanya hanya pengguna.
Namun netizen lain banyak juga berkomentar yang mengaitkan video viral Nia Ramadhani yang tidak bisa mengupas buah salak hingga kasus Lapindo yang tidak juga diselesaikan oleh keluarga pengusaha ini.
Salah satu yang membagikan akun ini ialah akun eko kunti.
Ia mengomentari video ini dengan menulis keterangan Mbak Nia dan Mas Ardie akhirnya menampakan diri juga. Memakai seragam oranye...
Sementara netizen guyuae@kangkomen membalas, paling ujungnya cuma rekabilitasi sambil penasaran siapa pengacarannya.
Baca Juga: Seketaris DPRD Sumsel Ungkap Anggaran Masjid Sriwijaya Bertambah di 2017
"Ujungnya cuman rehabilitasi kita lihat aja siapa pengacaranya ?"
Berita Terkait
-
Cerita Nia Ramadhani Belanja di Amerika sampai Kartu Debit Minus, Kok Bisa Tetap Dipakai?
-
Dialami Nia Ramadhani saat Keasyikan Belanja di AS, Kenapa Saldo Kartu Debit Bisa Minus?
-
Tak Ingin Pusing Pikirkan Pelakor, Nia Ramadhani: Kalau Terjadi, Berarti Suaminya Mau
-
Pramono Minta Puskesmas di Jakarta Bisa Jadi Tempat Rehabilitasi Pengguna Narkoba
-
Sadar Laki-Laki Manusia Visual, Nia Ramadhani Sarankan Wanita Jaga Berat Badan
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
-
Pemain Keturunan Jawa Bertemu Patrick Kluivert, Akhirnya Gabung Timnas Indonesia?
-
Jadwal Dan Rute Lengkap Bus Trans Metro Dewata di Bali Mulai Besok 20 April 2025
-
Polemik Tolak Rencana Kremasi Murdaya Poo di Borobudur
Terkini
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025
-
Joncik-Arifai Klaim Menang Telak di PSU Empat Lawang Versi Hitung Cepat