SuaraSumsel.id - Puluhan pemain judi sabung ayam di Soak Simpur, Sukareme Palembang, Sumatera Selatan Senin dini hari (5/7/2021) digerebek polisi.
Dalam pemeriksaannya, polisi juga menyeret pemilik dan sempat disebut ada mantan polisi perwira menengah yang turut mendukung atau beking.
Kasubdit 3 Jatanras Kompol Christoper Pandjaitan dilansir dari Sumselupdate.com - jaringan Suara.com, Senin (5/7/2021) mengungkapkan ada 49 pemain sabung ayam atau petarung yang diamankan. Sabung ayam digelar setiap hari, dan pada akhir pekan lebih ramai dengan omzet puluhan juta.
Selain di Sukarame, lokasi judi seperti halnya di Sukabngun juga sudah dilakukan penggerebekan seperti di Desa Air Batu, Talang Kelapa, Banyuasin, lalu di Kenten Laut, Banyuasin dan di Palembang.
Di Sukabangun juga ssudah dilakukan penggerebekan seperti di Desa Air Batu, Talang Kelapa, Banyuasin, lalu di Kenten Laut, Banyuasin dan di Palembang.
“Setiap kita grebek selalu bocor dan saat didatangi tidak ada pemain. Akhirnya semalam kita berhasil mengamankan 49 orang pemain termasuk pemilik arena,” jelasnya.
Dari keterangannya pemilik dari judi sabung ayam ini adalah oknum kelas perwira menengah ini yang saat ini sedang diperiksa.
Klarifikasi
Direktur Kriminal Umum Ditreskrimum Polda Sumsel Kombes Pol Hisar Siallagan memberikan klarifikasi. Dikatakannya jika oknum perwira menengah tersebut sudah berstatus mantan.
Baca Juga: Mengenang Chairil Syah, Pengacara Progresif Jadi Ketua Forum Cikal Bakal Walhi Sumsel
"Itu bukan oknum ya, tapi mantan. Pemberitaannya harus dikoreksi," ujarnya, Rabu (7/7/2021).
Berita Terkait
-
Judi Sabung Ayam Beromzet Puluhan Juta Digerebek Polisi
-
Belajar Tatap Muka 12 Juli di Palembang Dibatalkan, Ini Kata Wali Kota
-
PPKM Darurat, Penumpang Bandara SMB II ke Jawa dan Bali Wajib Divaksin
-
Heboh di Media Sosial, Tiang Bendera di Kantor Camat Kalidoni Dipasang Seadanya
-
Mengenang Chairil Syah, Pengacara Progresif Jadi Ketua Forum Cikal Bakal Walhi Sumsel
Terpopuler
- 5 Sampo Penghitam Rambut di Indomaret, Hempas Uban Cocok untuk Lansia
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- 5 Mobil Kecil Bekas di Bawah 60 Juta, Pilihan Terbaik per Januari 2026
- 5 Mobil Bekas Rekomendasi di Bawah 100 Juta: Multiguna dan Irit Bensin, Cocok Buat Anak Muda
- 5 Mobil Suzuki dengan Pajak Paling Ringan, Aman buat Kantong Pekerja
Pilihan
-
Sita Si Buruh Belia: Upah Minim dan Harapan yang Dijahit Perlahan
-
Investor Besar Tak Ada Jaminan, Pinjol Milik Grup Astra Resmi Gulung Tikar
-
5 HP Infinix Memori 256 GB Paling Murah untuk Gaming Lancar dan Simpan Foto Lega
-
John Herdman Teratas Soal Pelatih ASEAN dengan Bayaran Tertinggi
-
Coca-Cola Umumkan PHK Karyawan
Terkini
-
7 Cushion Vegan dan Cruelty Free, Cantik Tanpa Rasa Bersalah
-
Bikin Geger Penumpang, Batik Air Angkat Bicara soal Pramugari Gadungan Asal Palembang
-
Capaian Gemilang SEA Games 2025, Presiden Prabowo Beri Bonus Atlet lewat Kemenpora dan BRI
-
Tarif Baru Penerbangan Perintis Susi Air 2026, Rute Pagar Alam-Palembang Mulai Rp365 Ribuan
-
Air Naik Saat Warga Terlelap, 7 Fakta Banjir Rendam Empat Desa di OKU Timur