SuaraSumsel.id - Upacara bendera sekaligus apel pegawai yang berlangsung di Kantor Camat Kalidoni Palembang, Sumatera Selatan menarik perhatian publik.
Senin (5/7/2021) pagi, video yang memperlihatkan foto bendera di kantor Camat ini menarik perhatian netizen karena kondisi bendera yang dipasang di bambu seadanya.
Beberapa foto akhirnya menyebar yang memperlihatkan jika pegawai hormat pada bendera merah putih yang dipasang di bambu seadannya tersebut.
Di akun media sosial kecamatan Kalidoni, palembangkec.kalidoni ditulis komentar bahwa apel Kedisplinan pegawai di halaman Kantor Camat Kalidoni bersama dengan seluruh jajaran Pegawai se-Kecamatan Kalidoni, Senin (05/07/2021).
Baca Juga: Mengenang Chairil Syah, Pengacara Progresif Jadi Ketua Forum Cikal Bakal Walhi Sumsel
Lalu foto tersebut kemudian dibagikan akun @Sumselaktif yang makin memperlihatkan kondisi tiang bendera yang hanya berasal dari tiang seadanya.
Komentar foto itupun ditulis Rasa nasionalisme memang takan pernah luntur walau upacara bendera tiang nya memakai bambu.
Salut buat kecamatan @palembangkec.kalidoni.
Namun netizen memahami jika kalimat tersebut ialah sindiran atas kondisi tiang bendera yang dibiarkan seadanya.
Netizen kemudian mengomentari akun palembang sekilan menambahkan kalimat sarkas dengan menulis tinggi sekali rasa nasionalisme
"Tinggi sekali rasa nasionalisme nya," tulisnya.
Baca Juga: Mengenang Harmoko, Nama Tikungan Legendaris di Sumsel
Sedangkan akun sandhydustira menuliskan mengenai aturan penggunaan bendera.
Berita Terkait
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Ridwan Kamil Temui Lisa Mariana di Palembang saat Tinjau Proyek Islamic Center
-
Jejak Digital Artis yang Mendukung Fitri Agustinda, Eks Wawako Palembang Tersandung Korupsi
-
Tim Hukum Ridwan Kamil Layangkan Tantangan Terbuka ke Lisa Mariana Soal Pembuktian
-
Palembang Kembali Jadi Sorotan: Viral Motor WNA Dicuri, Netizen Serbu Kolom Komentar
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan