SuaraSumsel.id - Upacara bendera sekaligus apel pegawai yang berlangsung di Kantor Camat Kalidoni Palembang, Sumatera Selatan menarik perhatian publik.
Senin (5/7/2021) pagi, video yang memperlihatkan foto bendera di kantor Camat ini menarik perhatian netizen karena kondisi bendera yang dipasang di bambu seadanya.
Beberapa foto akhirnya menyebar yang memperlihatkan jika pegawai hormat pada bendera merah putih yang dipasang di bambu seadannya tersebut.
Di akun media sosial kecamatan Kalidoni, palembangkec.kalidoni ditulis komentar bahwa apel Kedisplinan pegawai di halaman Kantor Camat Kalidoni bersama dengan seluruh jajaran Pegawai se-Kecamatan Kalidoni, Senin (05/07/2021).
Baca Juga: Mengenang Chairil Syah, Pengacara Progresif Jadi Ketua Forum Cikal Bakal Walhi Sumsel
Lalu foto tersebut kemudian dibagikan akun @Sumselaktif yang makin memperlihatkan kondisi tiang bendera yang hanya berasal dari tiang seadanya.
Komentar foto itupun ditulis Rasa nasionalisme memang takan pernah luntur walau upacara bendera tiang nya memakai bambu.
Salut buat kecamatan @palembangkec.kalidoni.
Namun netizen memahami jika kalimat tersebut ialah sindiran atas kondisi tiang bendera yang dibiarkan seadanya.
Netizen kemudian mengomentari akun palembang sekilan menambahkan kalimat sarkas dengan menulis tinggi sekali rasa nasionalisme
"Tinggi sekali rasa nasionalisme nya," tulisnya.
Baca Juga: Mengenang Harmoko, Nama Tikungan Legendaris di Sumsel
Sedangkan akun sandhydustira menuliskan mengenai aturan penggunaan bendera.
Berita Terkait
-
Ngaku Titisan Eyang Putri, Dukun Setubuhi Mahasiswi 7 Bulan Hingga Hamil
-
Mitra Makan Bergizi Gratis di Palembang Ungkap Fakta Berbeda Soal Pembayaran
-
Fakta Polisi Aniaya Mantan dan Todongkan Pistol Ternyata Positif Narkoba
-
Ridwan Kamil Temui Lisa Mariana di Palembang saat Tinjau Proyek Islamic Center
-
Jejak Digital Artis yang Mendukung Fitri Agustinda, Eks Wawako Palembang Tersandung Korupsi
Terpopuler
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
- Emil Audero Menyesal: Lebih Baik Ketimbang Tidak Sama Sekali
- Forum Purnawirawan Prajurit TNI Usul Pergantian Gibran hingga Tuntut Reshuffle Menteri Pro-Jokowi
- 5 Rekomendasi Moisturizer Indomaret, Anti Repot Cari Skincare buat Wajah Glowing
- Kata Anak Hotma Sitompul Soal Desiree Tarigan dan Bams Datang Melayat
Pilihan
-
AS Soroti Mangga Dua Jadi Lokasi Sarang Barang Bajakan, Mendag: Nanti Kita Cek!
-
Kronologi Anggota Ormas Intimidasi dan Lakukan Pemerasan Pabrik di Langkat
-
Jantung Logistik RI Kacau Balau Gara-gara Pelindo
-
Emansipasi Tanpa Harus Menyerupai Laki-Laki
-
Laga Sulit di Goodison Park: Ini Link Live Streaming Everton vs Manchester City
Terkini
-
Batik Tulis Soedjono Bangkit Bersama BRI Menuju Pasar Global
-
Jejak Emansipasi Ratu Sinuhun: Perempuan Hebat dari Bumi Sriwijaya
-
Detik-Detik Mencekam Simpang Veteran Palembang: Ratusan Remaja Bersiaga Tawuran
-
PSU Empat Lawang Panas! Joncik Unggul Hitung Cepat, Budi Antoni Klaim Menang
-
Weekend Makin Ceria: Ada Kejutan Dana Kaget Menantimu Sabtu 19 April 2025