SuaraSumsel.id - Kisah gadis remaja ini menyulut emosi netizen. Rasa kesel banyak dilontarkan dikomentar, saat mengetahui cerita gadis remaja ini rela menjual motor ayahnya demi bertemu temen main bareng alias mabar game online-nya.
Cerita ini dibagikan akun tante_rempong. Meski belum diketahui kronologis lengkapnya, akun ini mengungkapkan jika gadis remaja ini bersedih di bandara Jakarta, karena temen mabarnya tidak bersedia menemuinya.
Nampak gadis remaja ini bersedih, dengan muka yang sayu. Menggunakan pakain santai nampak ia tengah menceritakan kisahnya kepada sosok perempuan lainnnya.
Meski tak jelas betul yang diungkapkannya karena tengah tersenduh menangis. Namun keterangan dari kisah ini menyebutkan jika gadis remaja ini berasal dari Jambi.
Dituliskan juga jika ia sudah viral, karena nekat menjual motor ayahnya. Hal itu dilakukan karena ia ingin bertemu teman main game online - nya di Jakarta.
Sialnya, setelah tiba di Jakarta, ternyata teman main game online alias mabar tersebut malah tidak bersedia menemuinya.
Akhirnya, gadis remaja itu terdampar di Bandara di Jakarta.
akun lambeh_turra memberikan Info jika keluarga gadis remaja ini yang berada di Jambi sudah menjemputnya dan membawanya kembali.
Cerita ini pun menyulut komentar netizen. Banyak dari netizen menyayangkan hal yang dilakukan gadis remaja ini, mengingat apa yang dilakukannya juga menyusahkan sang ayah dan keluarga.
Baca Juga: Penyidikan Dugaan Korupsi BUMD PDPDE Sumsel Berlanjut, Kejagung Periksa Notaris
an_noviani menyayangkan jika hanya ingin bertemu temen main game online sampai rela menjual motor ayah.
"ya allah cmn buat temen mabar rela jual motor bapa.
safa_rayhanizanfati menulis kasian bapaknya.
Kasihan bapaknya
dan netizen pun berharap gadis remaja ini bisa mengakui kekhilafan dan berhenti main game online.
Berita Terkait
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- Link Gratis Baca Buku Broken Strings, Memoar Pilu Aurelie Moeremans yang Viral
- 28 Kode Redeem FC Mobile Terbaru 10 Januari 2026, Ada 15.000 Gems dan Pemain 111-115
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
Pilihan
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
-
Danantara Janji Bangkitkan Saham Blue Chip BUMN Tahun Ini
-
Gurita Bisnis Adik Prabowo, Kini Kuasai Blok Gas di Natuna
-
Klaim "Anti Banjir" PIK2 Jebol, Saham PANI Milik Aguan Langsung Anjlok Hampir 6 Persen
-
Profil Beckham Putra, King Etam Perobek Gawang Persija di Stadion GBLA
Terkini
-
Jejak Aliran Dana Narkotika Pengusaha OKI Haji Sutar Segera Dibongkar, Eksepsi Ditolak
-
Itel S25 dan Redmi A5 untuk Adu Gengsi Desain HP Murah, Siapa Paling Layak Dibeli?
-
100 Titik CCTV Dipasang di Palembang, Ini Lokasi Strategis yang Jadi Prioritas
-
7 Cara Mengatasi Cushion Belang agar Makeup Terlihat Rata dan Natural
-
Jejak Dakwah Kiai Marogan Dihidupkan Kembali Lewat Napak Tilas Sungai Musi