"Ini bukan masalah kekerasan. Ini masalah ketidakadilan," tulisnya.
Perbandingan ini langsung ramai dikomentari pengikut media sosialnya. Banyak yang kemudian memahami dan menerka jika sosok yang dibandingkan dengan kasus Novel Baswedan, adalah Ade Armando.
"Udah gitu pak novel di fitnah para cebi dan buzzer bayaran lagi..," tulis neng_76.
"Yang penting kita berjuang di bumi Allah Swt, kalah menang itu urusan Allah Swt... Yang penting di akhirat sdh siap untuk di Pertanggungjawaban," ujar fahlianori.
"Hmmm,,,, walaupun sama-sama namanya "korban", tapi tau korban mana yang mulia dan hina,," kata gienjie13.