Kasus Tahanan Polsek Lubuklinggau Utara Tewas Diambil Alih Polda, Tanda Kekerasan Belum Ditemukan Karena Tak Mau Otopsi

Kasus tahanan Polsek Lubuklinggau Utara tewas diambil alih Polda Sumsel.

Tasmalinda
Senin, 21 Februari 2022 | 20:21 WIB
Kasus Tahanan Polsek Lubuklinggau Utara Tewas Diambil Alih Polda, Tanda Kekerasan Belum Ditemukan Karena Tak Mau Otopsi
Kapolda Sumsel, Kapolda Sumatera Selatan, Irjen Pol Hermanto. Kasus Tahanan Polsek Lubuklinggau Utara Tewas Diambil Alih Polda [Suara.com/Welly Jasrial Tanjung]

Iin Darmawati (38) istri kedua almarhum, dan Dewi Sartika (24), anak kedua dari istri pertama mengatakan , pihaknya menolak bantuan karena, penyampaiannya pemberian tidak sopan. 

"Bantuan beras hanya diletakkan di jalan depan rumah. Kami kira mau melihat jenazah tahunya hanya mau meletakkan beras di jalan. Sementara kami sekeluarga ada di rumah, dan masih ada jenazah," kata Dewi Sartika, Rabu (16/2/2022). 

Kontributor : Welly Jasrial Tanjung

Baca Juga:Siasat Perajin Tempe di Sumsel Saat Kedelai Mahal: Perkecil Ukuran Produksi, Konsumen Enggan Beli Jika Harga Naik

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini

Tampilkan lebih banyak