4 Mahasiswi Unsri Jadi Korban Pelecehan Seksual 2 Dosen

korban mendapatkan pelecehan seksual melalui pesan dengan kata-kata tidak senonoh via Whatsapp dari oknum dosen.

Wakos Reza Gautama
Sabtu, 04 Desember 2021 | 20:15 WIB
4 Mahasiswi Unsri Jadi Korban Pelecehan Seksual 2 Dosen
Ketua BEM UNSRI Fakultas Ekonomi Farrel Farhan saat memberikan keterangan kepada awak media di Palembang, Sabtu (4/12/2021). [ANTARA]

"Sejak awal kami langsung melapor ke Mapolda mendampingi rekan kami. Sebab kami yakin mereka bisa menyelesaikan kasus ini secara adil. Di kampus (proses) terlalu alot dan tidak pasti," tandasnya.

Presiden Mahasiswa Unsri Dwiki Sandy menambahkan, ke depan pihak korban bakal menunjuk penasihat hukum untuk mendampingi mereka dalam perkara dugaan pelecehan seksual tersebut.

"Korban bakal memiliki penasihat hukum nantinya untuk mendampingi mereka dalam perkara ini," pungkasnya. (ANTARA)

Baca Juga:Viral Mahasiswi Bunuh Diri di Samping Makam Ayah, Polisi Lakukan Investigasi

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

News

Terkini