Keluarga Ustaz Uje Sesalkan Umi Upik Bongkar Kisah Poligami

Keluarga terutama ibunda Ustaz Uje sesalkan tindakan Umi Upik membongkar kisah poligami.

Tasmalinda
Sabtu, 29 Mei 2021 | 21:42 WIB
Keluarga Ustaz Uje Sesalkan Umi Upik Bongkar Kisah Poligami
Umi Pipik, Istri Almarhum Ustaz Uje [istagram] Keluarga Ustaz Uje sesalkan tindakan Umi Pipik yang membongkar kisah poligami.

SuaraSumsel.id - Pihak keluarga terutama ibunda Ustaz Jefri Al Bukhori alias Ustaz Uje menyesalkan tindakan yang dilakukan Umi Pipik yang menyuarakan kisah poligami.

Ketidaksetujuan atas sikap Umi Pipik ini juga terlihat di hujatan di media sosialnya, setelah ia bercerita mengenai kisah poligami Ustaz Uje.

Pihak keluarga dan ibunda ustaz Uje mengalami depresi atas situasi ini.

Banyak yang menyayangkan mengapa Umi Pipik tega membuka masa lalu orang yang sudah meninggal. Kekecewaan itu juga dirasakan adik kandung  Ustaz Uje yaitu Fajar Sidik.

Baca Juga:Gubernur Sumsel Dukung Program Food Estate untuk Stabilitas Pangan

Ia bahkan menyebut keluarga besar ustaz Uje juga terluka akibat ulah Umi Pipik termasuk ibunda Uje Umi Tatu yang syok mendengar Pipik menyebut poligami Uje di depan media.

Fajar mangatakan jika ibunya, Umi Tatu merasa depresi karena Uje kembali menjadi perbincangan publik setelah lama meninggal dunia.

Umi Pipik dan anak - anak [instagram]
Umi Pipik dan anak - anak [instagram]

Hal tersebut diungkapkan dalam kanal YouTube Cumi cumi yang tayang pada Sabtu (29/5/2021), dilansir dari hop.id - jaringan Suara.com.

Fajar mengungkapkan rasa yang dirasakan ibunda tercinta karena pemberitaan tentang Uje tak kunjung usai. Umi Tatu hanya menginginkan netizen mendoakan Alm Uje yang sudah meninggal 8 tahun yang lalu.

Sumber: hop.id.

Baca Juga:Kick Off Food Estate di Sumsel, Mentan: Target Kita Ekspor, Gertak Tekan Impor

Cari Tahu

Kumpulan Kuis Menarik

KUIS: Warna Helm Motor Favorit Ungkap Karakter Pasangan Ideal, Tipe Mana Idamanmu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kim Seon-ho atau Cha Eun-woo? Cari Tahu Aktor Korea yang Paling Cocok Jadi Pasanganmu!
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tes Kepintaran GTA Kamu Sebelum Grand Theft Auto 6 Rilis!
Ikuti Kuisnya ➔
Kuis: Kamu Tipe Red Flag, Green Flag, Yellow Flag atau Beige Flag?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Apa Kabar Kamu Hari Ini? Cek Pesan Drakor untuk Hatimu
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Tablet Apa yang Paling Cocok sama Gaya Hidup Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Film Makoto Shinkai Mana yang Menggambarkan Kisah Cintamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Kalau Jadi Superhero, Kamu Paling Mirip Siapa?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Destinasi Liburan Mana yang Paling Cocok dengan Karakter Kamu?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Merek Sepatu Apa yang Paling Kamu Banget?
Ikuti Kuisnya ➔
KUIS: Seberapa Kenal Kamu dengan Karakter Utama di Drama Can This Love be Translated?
Ikuti Kuisnya ➔

BERITA TERKAIT

REKOMENDASI

Terkini