SuaraSumsel.id - Memilih camilan sehat sangat penting dalam program penurunan berat badan. Camilan yang tepat dapat membantu mengontrol rasa lapar, menjaga metabolisme tetap aktif, dan mencegah makan berlebihan.
Ternyata, ada camilan sehat yang bisa ada konsumsi tanpa harus khawatir berat badan akan naik. Banyak orang ngemil untuk mencari kenyamanan dan penghiburan saat stres, sedih, atau bosan.
Camilan memberikan perasaan positif dan dapat meredakan stres sementara. Selain itu, camilan bisa mendorong suasana hati menjadi lebih baik, membuat orang merasa lebih rileks dan nyaman.
Berikut adalah sejumlah camilan sehat yang direkomendasikan untuk membantu menurunkan berat badan:
- Kacang-Kacangan
Almond, mete, kacang tanah, dan edamame mengandung protein dan serat tinggi yang membuat kenyang lebih lama serta membantu mengontrol nafsu makan.
Baca Juga:
Jangan Redam Tangis Anak dengan Camilan Manis: Ancaman Kesehatan dari Pola Asuh yang Salah
- Biji-Bijian
Biji bunga matahari (kuaci) dan chia seed kaya akan serat dan protein, baik untuk pencernaan dan menjaga rasa kenyang.
- Buah-Buahan
Apel, pisang kukus, semangka, stroberi, nanas, melon, dan blueberry merupakan pilihan rendah kalori dan kaya vitamin serta serat.
- Sayuran
Wortel, tomat ceri, paprika merah, dan keripik kale adalah camilan rendah kalori yang kaya serat dan vitamin.
- Telur Rebus
Berita Terkait
-
7 Rekomendasi Susu Penambah Berat Badan Dewasa Terbaik di Apotek
-
Gagal Liburan karena Kerja? Lakukan Cara Ini Agar Mood Tetap Terjaga
-
Keistimewaan Kerupuk Ikan, Camilan Gurih yang Tak Boleh Dilewatkan
-
Sering Jadi Sasaran Body Shaming, Audy Item Curhat: Mental Ikut Kena
-
Masak Praktis Pakai Air Fryer Oven, Ini Resep Mini Quiche Sehat untuk Camilan di Rumah
Terpopuler
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- 4 Pilihan HP OPPO 5G Terbaik 2026 dengan RAM Besar dan Kamera Berkualitas
- 57 Kode Redeem FF Terbaru 25 Januari 2026: Ada Skin Tinju Jujutsu & Scar Shadow
- 6 HP Murah RAM Besar Rp1 Jutaan, Spek Tinggi untuk Foto dan Edit Video Tanpa Lag
- Bojan Hodak Beberkan Posisi Pemain Baru Persib Bandung
Pilihan
-
H-135 Kick Off Piala Dunia 2026, Dua Negara Ini Harus Tempuh Perjalanan 15.000 KM
-
5 Rekomendasi HP RAM 12 GB Paling Murah, Cocok buat Gaming dan Multitasking
-
Kenaikan Harga Emas yang Bikin Cemas
-
Sah! Komisi XI DPR Pilih Keponakan Prabowo Jadi Deputi Gubernur BI
-
Hasil Akhir ASEAN Para Games 2025: Raih 135 Emas, Indonesia Kunci Posisi Runner-up
Terkini
-
3 Hotel Bintang 5 di Palembang, Lokasi Strategis Kamar Super Nyaman!
-
5 Cushion untuk Usia 40-an ke Atas agar Tidak Masuk ke Garis Halus
-
7 Bedak Tabur untuk Kulit Berjerawat agar Tetap Rapi Tanpa Nyumbat Pori
-
Pengertian Bilangan Cacah, Asli, Bulat, dan Rasional yang Sering Tertukar
-
Kasus Crazy Rich Haji Halim di Ujung Jalan, PN Palembang Siapkan Sidang Gugur Perkara