Scroll untuk membaca artikel
Tasmalinda
Jum'at, 25 April 2025 | 14:23 WIB
daerah-daerah di Sumatera Selatan

Di beberapa kecamatan seperti Air Kumbang dan Muara Padang, warga mulai mengeluhkan rusaknya jalan akibat truk pengangkut hasil sawit.

Belum lagi isu pencemaran air sungai dan konflik lahan antara warga dengan perusahaan perkebunan yang masih sering terjadi.

3. OKU Timur

OKU Timur dikenal sebagai lumbung padi Sumatera Selatan.

Baca Juga: Breaking News! Ibu Kades Tewas Ditembak Anak Hanya Gara-Gara Utang Rp 3 Juta

Namun di balik produktivitas yang tinggi, para petani juga menghadapi ketidakpastian harga dan masalah keamanan di beberapa wilayah perbatasan seperti Belitang dan Martapura.

Baru-baru ini, warga digegerkan oleh insiden penembakan oleh anak terhadap ibu kandungnya sendiri di Desa Bangun Rejo, yang membuka luka lama tentang tingginya angka kepemilikan senjata api rakitan di daerah tersebut.

4. Lahat

Di Kabupaten Lahat, aktivitas pertambangan batubara yang masif telah memberikan pendapatan bagi daerah, namun di sisi lain merusak ekosistem dan kenyamanan hidup masyarakat.

Beberapa desa mengeluhkan debu tambang yang mencemari udara serta kerusakan jalan akibat aktivitas kendaraan berat.

Baca Juga: PPDS FK Unsri DisarankanTempuh Jalur Hukum Usai Ditendang Dokter RSMH

Di sisi lain, warga juga menuntut adanya CSR (Corporate Social Responsibility) dari perusahaan tambang yang lebih konkret dan menyentuh kebutuhan dasar masyarakat.

Load More