SuaraSumsel.id - Seorang pendaki bernama Deko Adriansyah (22) asal Bengkulu meninggal dunia di puncak Gunung Dempo, Pagaralam, Sumatera Selatan. Kekinian Balai Registrasi Gunung Merapi Dempo (Brigade) masih melakukan evakuasi.
Relawan Brigade Dempo Kevin membenarkan adanya seorang pendaki yang meninggal di puncak gunung tersebut.
Namun, pihaknya masih belum bisa memberikan informasi secara lengkap terkait dengan waktu kejadian tersebut dan identitas korban.
"Saat ini evakuasi masih dilakukan oleh tim gabungan bersama BPBD dan relawan, Brigade di jalur pendakian Jalur Rimau yakni jalur khusus untuk evakuasi dalam keadaan darurat, sehingga kami belum bisa memberikan informasi lengkap," katanya.
Baca Juga: Pendaki Asal Bengkulu Meninggal di Gunung Dempo, Diduga Akibat Hipotermia
Tim Balai Registrasi Gunung Merapi Dempo (Brigade) bersama BPBD dan relawan saat ini tengah melakukan evakuasi melalui Jalur Rimau, jalur khusus untuk keadaan darurat. Hingga kini, informasi lebih rinci mengenai waktu kejadian dan kronologi masih menunggu penyelesaian proses evakuasi. Dugaan awal menyebutkan korban mengalami hipotermia meski saat memulai pendakian dalam kondisi sehat. [ANTARA]
Berita Terkait
-
Gunung Dempo Status Waspada, Kawah Berasap Putih, Pendakian Ditutup
-
Sempat Ogah Bubar, Massa Buruh Akhirnya Tinggalkan Depan Gedung DPR RI
-
Maxi Yamaha Day 2022 Sumatera: Touring Sampai Ikut Jaga Lingkungan Air Terjun Penumpahan Pagaralam
-
Altitude 3159 Miquelli: Proses Mendaki Diri, Cita, dan Cinta
-
Resort Eksotis di Pagar Alam, Nyaman dan Pemandangannya Memanjakan Mata!
Tag
Terpopuler
- Marselino Ferdinan Dicoret Patrick Kluivert! Ini 3 Calon Penggantinya di Timnas Indonesia
- 17 HP Xiaomi Ini Tidak Didukung HyperOS 2.1, Ada Perangkatmu?
- Sebut Pegawai Luhut Sosok Asli di Foto Ijazah UGM, Roy Suryo: Saya Pastikan 99,9 Persen Bukan Jokowi
- 8 Kode Redeem FF Hari Ini 14 April 2025 Masih Aktif Siap Dipakai, Klaim Sekarang!
- Ini Syarat Pemutihan Pajak Kendaraan 2025, Warga Jateng Siap-siap Bebas Denda!
Pilihan
-
Piala Dunia U-17 2025: Perlunya Tambahan Pemain Diaspora di Timnas Indonesia U-17
-
Perhatian! Harga Logam Mulia Diprediksi Akan Terus Alami Kenaikan
-
Baru Masuk Indonesia, Xpeng Diramalkan Segera Gulung Tikar
-
Profil Helmy Yahya yang Ditunjuk Dedi Mulyadi jadi Komisaris Independen Bank BJB
-
Aspirasi Tersampaikan, Ini Momen Aksi TPUA di Rumah Jokowi Dikawal Humanis Polresta Solo
Terkini
-
Kejutan Rabu Malam! Dapatkan Dana Kaget Gratis dari Aplikasi DANA 16 April 2025
-
Intip Menu Makan Bergizi Gratis Prabowo untuk Ibu Hamil dan Balita di Palembang
-
Curhat Calon Pengantin Palembang: Pilu Emas Mahal, Terpaksa Beralih ke Uang
-
Proyek Rp330 Miliar Mangkrak, Siapa Bakal Jadi Tersangka Korupsi Pasar Cinde?
-
Trafik Data Indosat di Sumsel Melesat Saat Lebaran, Kinerja Jaringan Terjaga