Scroll untuk membaca artikel
Tasmalinda
Selasa, 31 Desember 2024 | 09:18 WIB
Ilustrasi kriminalitas. Fakta mengejutkan kasus kriminal Sumsel sepanjang 2024 (freepik)

Peningkatan jumlah kasus itu tidak selaras dengan penanganan perkara pidana khusus yang telah diselesaikan Polda Sumsel selama 2024 ini justru alami penurunan.

Penyelesain perkara pidana khusus untuk tahun 2023 sebanyak 280 perkara sementara tahun 2024 sebanyak 226 perkara, yang mengalami penurunan 54 perkara atau sebanyak 19.29 persen.

Melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, salah satu kasus menonjol yang berhasil terungkap yakni tindak pidana ilegal mining pertambangan batu bara ilegal dan tindak pidana pencucian yang dilakukan oleh satu orang tersangka, yang terjadi pada pertengahan Oktober 2024 lalu.

Tersangka illegal mining sekaligus money laundry itu adalah Bobby Chandra, dalam kasus ini Subdit Tipidter dan Subdit Fismondev Perbankan Ditreskrisus Polda Sumsel turut menyita sejumlah aset bernilai fantastis milik tersangka Bobby.

Baca Juga: Bank Sumsel Babel Hadirkan Transaksi Aman dan Mudah di Libur Tahun Baru

Load More