SuaraSumsel.id - Petahana pasangan calon bupati dan Wakil Bupati, Panca Wijaya Akbar dan Ardhani dipastikan akan melawan kotak kosong di Pilkada Ogan Ilir 2024. Pasangan ini menyapu bersih dukungan partai di kursi parlemen DPRD.
Belakangan pasangan ini mendapatkan dukungan dari PPP dan PDI Perjuangan (PDIP). Dukungan pada PDIP ini menyempurnakan dukungan hampir seluruh partai.
Pasangan ini sebelumnya juga telah mendapat dukungan dari sejumlah partai lain diantaranya Partai Gerindra, Partai NasDem, PKS, Partai Demokrat, PAN, PKB juga Golkar.
Panca Wijaya Akbar mengapresiasikan dukungan dua periode pencalonannya di Pilkada Ogan Ilir.
“Alhamdulillah tentunya kami ucapkan terimakasih memenangkan kami kembali di periode ke dua ini,” ucap Panca.
Meski melawan kotak kosong, diakui Panca justru dinilai menjadi tantang tersendiri jika kembali terpilih di periode kedua ini.
“Memang benar besar kemungkinan kami akan melawan kotak kosong, kami bukan borong partai tapi karena tidak ada yang mau mendaftar selain kami,” ucap dia.
Panca mengaku juga pertama kali mengalami pertarungan melawan kotak kosong di Pilkada termasuk Mawardi Yahya yang juga mantan bupati Ogan ilir, ayah sekaligus mentor politiknya belum pernah menghadapi kotak kosong.
“Tapi kami nyakin 80 persen suara Ogan ilir akan kami menangkan,” ucap Panca.
Baca Juga: Ancam Pakai Senpira Security PT Lonsum, Trio Pencuri Sawit Berhasil Dilumpuhkan
Berita Terkait
-
Ancam Pakai Senpira Security PT Lonsum, Trio Pencuri Sawit Berhasil Dilumpuhkan
-
Konvoi Bersepeda Usai Shalat Subuh, Yudha-Bahar Daftar Paslon Wali Kota Palembang
-
Herman Deru - Cik Ujang: Pasangan Pertama Daftar Pilgub Sumsel 2024
-
Sungai Lalan Lumpuh Sebulan, Warga Desak Pemprov Sumsel Buka Akses
-
PDIP Usung Eddy Santana di Pilgub Sumsel, Bikin Poros Lawan HD dan Mawardi
Terpopuler
- 4 Mobil Bekas 50 Jutaan Muat 7-9 Orang, Nyaman Angkut Rombongan
- Daftar Mobil Bekas yang Harganya Paling Stabil di Pasaran
- Pandji Pragiwaksono Dihukum Adat Toraja: 48 Kerbau, 48 Babi, dan Denda 2 Miliar
- 7 Parfum Wangi Bayi untuk Orang Dewasa: Segar Tahan Lama, Mulai Rp35 Ribuan Saja
- 3 Pelatih Kelas Dunia yang Tolak Pinangan Timnas Indonesia
Pilihan
-
Zahaby Gholy Starter! Ini Susunan Pemain Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Tinggal Klik! Ini Link Live Streaming Timnas Indonesia U-17 vs Honduras
-
Siapa Justen Kranthove? Eks Leicester City Keturunan Indonesia Rekan Marselino Ferdinan
-
Menko Airlangga Ungkap Dampak Rencana Purbaya Mau Ubah Rp1.000 Jadi Rp1
-
Modal Tambahan Garuda dari Danantara Dipangkas, Rencana Ekspansi Armada Kandas
Terkini
-
Murah Tapi Berisiko? Ini 7 Fakta Membeli Mobil Listrik Bekas di Tahun 2025
-
Palembang Siap Buka Tahun Wisata Baru Lewat Charming Events of Palembang 2026
-
Spesial Hari Pahlawan! 10 Link Dana Kaget Hari Ini Dibagikan, Langsung Cair Kalau Cepat Klaim
-
Cek Fakta: Viral Isu Kopassus Menyamar Jadi Wanita Malam Atas Perintah Prabowo, Benarkah?
-
7 Fakta Biaya Servis Mobil Listrik yang Bikin Kaget: Ternyata Murah Banget