SuaraSumsel.id - Berbuka puasa menjadi momen yang paling dinanti umat muslim dengan pilihan kulinernya. Indonesia sendiri memiliki ragam pilihan takjil nusantara yang terkenal dengan rasa yang khas.
Ragam kuliner nusantara ini pun bisa dinikmati Royal Iftar Buffet – All You Can Eat Style Hotel Wyndham Opi Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel). Di 9 Rivers Restaurant, Wyndham Opi Hotel Palembang kembali menawarkan promo untuk berbuka puasa dengan tema “Royal Iftar Buffet”.
Marketing Manager Wyndham Opi Hotel Palembang, Alan Budiman mengatakan konsep takjil nusantara dipilih guna menghadirkan suasana kekayaan kuliner saat momen berbuka puasa dengan ragam berbagai sajian istimewa. Ragam ini dapat dipilih mulai dari Middle East, Western dan Asiatik lainnya.
Keragaman budaya bulan suci Ramadhan di Indonesia sangat terasa saat memasuki lobby Wyndham Opi Hotel Palembang dan 9Rivers Restaurant yang terletak di M-Floor.
Baca Juga: Kisah Pahit Korban Pemerkosaan Berulang di Desa Sungsang Sampai Hamil 6 Bulan
Konsep ini pun menjadi semakin menarik dengan adanya live musik Gambus sekaligus beragam live cooking stations nan menghidangkan aneka hidangan lezat mulai dari aneka takjil, jajanan pasar, ice corner, soup station, menu penutup (desserts), pasta stations, pastry station, sampai dengan menu Palembangan.
Ragam menu makanan ini juga ditemani aneka minuman segar dan hangat hingga pilihan menu makan malam yang beragam dan akan berganti di setiap harinya selama Ramadan.
Tak perlu khawatir, untuk menikmati ragam hidangan ini pun disajikan dengan cukup terjangkau di harga Rp. 350.000, pernett.
Paket ini pun dilengkapi dengan paket menginap 1 malam di Deluxe Room dengan harga Rp.1.285.000,
"Termasuk 2 pax sahur & Iftar Buffet," ucap Alan
Baca Juga: Dugaan Korupsi Izin Perkebunan, Kejati Sumsel Menggeledah 3 Kantor Pemerintahan
Dia pun memastikan harga tersebut pun mendapatkan diskon hingga 40 persen bagi pengguna kartu BCA, BRI dan Mandiri.
"Jangan lewatkan momen Ramadhan kali ini tanpa berbuka puasa bersama keluarga, sahabat, dan rekan-rekan kerja anda. Dapatkan diskon hingga 40% khusus anda pengguna. Untuk reservasi dan informasi lebih lanjut silakan hubungi Whatsapp Festive Team kami di 0811 7177 220 atau DM Instagram kami di @wyndhamopi," ujarnya menjelaskan.
Berita Terkait
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
-
Daftar Diskon BRI Palembang: Hemat Makan, Belanja, & Kecantikan!
Terpopuler
- Kejanggalan LHKPN Andika Perkasa: Harta Tembus Rp198 M, Harga Rumah di Amerika Disebut Tak Masuk Akal
- Marc Klok: Jika Timnas Indonesia Kalah yang Disalahkan Pasti...
- Niat Pamer Skill, Pratama Arhan Diejek: Kalau Ada Pelatih Baru, Lu Nggak Dipakai Han
- Datang ke Acara Ultah Anak Atta Halilintar, Gelagat Baim Wong Disorot: Sama Cewek Pelukan, Sama Cowok Salaman
- Menilik Merek dan Harga Baju Kiano saat Pesta Ulang Tahun Azura, Outfit-nya Jadi Perbincangan Netizen
Pilihan
-
Harga Emas Antam Terbang Tinggi Jelang akhir Pekan, Tembus Rp1.520.000/Gram
-
Dinilai Hina Janda, Ridwan Kamil Kena Semprot Susi Pudjiastuti: Mau Omong Apa?
-
5 HP Samsung Rp 1 Jutaan dengan Kamera 50 MP, Murah Meriah Terbaik November 2024!
-
Profil Sutikno, Wakil Ketua DPRD DKI Jakarta yang Usul Pajak Kantin Sekolah
-
Tax Amnesty Dianggap Kebijakan Blunder, Berpotensi Picu Moral Hazard?
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?