SuaraSumsel.id - Dalam agama islam melaksanakan ibadah sunnah juga mendapatkan pahala dan juga diutamakan. Salah satu ibadah sunnah yang bisa dilaksanakan ialah ibadah puasa. Di bulan November ini, ibadah puasa sunnah diantaranya ibadah sunah di hari Senin dan Kamis.
Selain ibadah puasa di hari Senin dan Kamis, juga terdapat ibadah puasa Ayyamul Bidh yang juga berlangsung pada November ini. Berikut jadwal puasa sunnah Senin-Kamis di bulan November yang juga bertepatan dengan Jumadil Ula 1445 hijriah.
Pada bulan Jumadil Ula 1445 Hijriah terdapat puasa yang dikenal dengan Aayamul Bidh.
Pelaksanaan puasa Ayyamul Bidh dilaksanakan setiap tanggal 13, 14 dan 15 di setiap bulannya.
Adapun puasa sunnah November 2023 yakni jatuh pada hari tanggal
Pada, 6 November 2023: Puasa Sunnah Senin
Pada 9 November 2023: Puasa Sunnah Kamis
Pada 13 November 2023: Puasa Sunnah Senin
Pada 16 November 2023: Puasa Sunnah Kamis
Pada 20 November 2023: Puasa Sunnah Senin
Pada 23 November 2023: Puasa Sunnah Kamis
Pada 27 November 2023: Puasa Sunnah Senin
Pada 30 November 2023: Puasa Sunnah Kamis
Melansir dari laman Nahdlatul Ulama, puasa sunnah merupakan puasa yang dianjurkan dan dicontohkan Rasulullah SAW.
Rasulullah SAW bersabda dalam hadistnya:
Artinya: "Siapa saja yang berpuasa satu hari di jalan Allah-semata karena-Nya-maka Allah akan menjauhkan wajahnya dari api neraka sejauh tujuh puluh musim," (HR. al-Bukhari dan Muslim).
Puasa sunnah Senin-Kamis merupakan puasa yang dapat dikerjakan pada hari Senin dan Kamis.
Berita Terkait
-
Jadwal Puasa 10 Hari Sebelum Idul Adha 2025, Cek Tanggalnya
-
3 Jenis Puasa yang Bisa Dikerjakan Sebelum Idul Adha
-
Keutamaan Puasa Sunnah, Dilakukan Ruben Onsu yang Baru Saja Mualaf
-
Mengapa Puasa Syawal Dianjurkan? Ini 5 Keutamaannya
-
Bacaan Niat Puasa Sunnah Bulan Syawal, Jangan Lewatkan Keutamaannya!
Tag
Terpopuler
- 8 Rekomendasi Mobil Bekas Murah Tipe MPV Mei 2025: 7-Seater Harga Mulai Rp30 Jutaan, Pajak Miring
- 3 Pihak Blak-blakan Beri Dukungan untuk Yuran Fernandes, Komdis PSSI Revisi Hukuman
- Rekomendasi 5 Mobil Bekas Murah Meriah untuk Ibu Muda yang Super Aktif! Mulai 65 Jutaan
- Olla Ramlan Resmi Umumkan Lepas Hijab: Pilihan Terbaik Bukan yang Bikin Kita Nyaman
- 10 Pemain Keturunan Bisa Dinaturalisasi Demi Timnas Indonesia Lolos Olimpiade 2028
Pilihan
-
Muhammadiyah dan BSI Rujuk?
-
Cerita Stefano Lilipaly Diminta Bela Timnas Indonesia: Saya Tidak Bisa
-
Rekomendasi HP Murah Rp1 Jutaan RAM 6 GB: Kamera 50 MP, Baterai Super Awet
-
Rumit! Ini Skenario Semen Padang, Barito Putera dan PSS Sleman Lolos Degradasi
-
Comeback Bela Timnas Indonesia, 10 Keunggulan Stefano Lilipaly
Terkini
-
Dimulai Hari Ini, Berikut Tahapan Lengkap Pendaftaran SPMB SD dan SMP Palembang 2025
-
Jangan Lewatkan! DANA Kaget Hari Ini Buka Lagi, Klaim Sebelum Habis
-
20 Mei Besok, Ojol di Palembang Mogok Sehari! Aksi Tuntut Sistem yang Adil
-
Sustainable Finance di BRI Melejit, Ini Dampaknya untuk Sektor UMKM dan Lingkungan
-
Bank Sumsel Babel Dukung GENCARKAN & Sultan Muda: Dorong Ekonomi Sumsel Melesat