SuaraSumsel.id - Komedian Sule akhirnya memberikan komentarnya mengenai kehebohan mengenai jatah bulanan yang diberikan kepada mantan istrinya, Nathalie Holscher. Sule bahkan meminta maaf atas nama sang anak, Adzam.
Dia pun mengungkapkan jika upaya minta maaf ini pun karena akan kasihan pada sang anak bungsunya tersebut. Belum lama ini, Nathalie Holscher mengeluhkan nafkah bulanan sebesar Rp25 juta yang diberikan Sule.
Ibu satu anak ini bahkan berniat mengembalikan aset yang didapatkan setelah bercerai. Nathalie Holscher juga menuding Sule berselingkuh dan meragukan Adzam sebagai anak kandung.
Pernyataan meminta maaf disampaikan Sule atas kegaduhan yang terjadi saat ini.
Baca Juga: 3 Kali Kalah Pilkada di Sumsel, Helmi Yahya: Modal Jadi Bupati Rp 50 - 60 Miliar
"Saya mewakili Adzam, minta maaf atas kegaduhan ini semuanya, semoga kalian bisa mengambil pelajaran dari semua ini," kata Sule saat ditemui di kawasan Tendean melansir matamata.com-jaringan Suara.com.
Sule pun kembali meminta maaf atas nama sang anak, Adzam sembari meminta agar permasalahan rumah tangganya jangan diperkeruh lebih lama.
Pemilik nama asli Sutisna itu rupanya tak ingin ada jejak digital yang kelak akan merugikan anaknya.
"Kasihan Adzam," pintanya.
Permintaan maaf Sule ini pun kemudian ramai dipuji publik.
Baca Juga: Film Dokumenter Anna Kumari, Jejak Langkah Maestro Tari Sumsel Nan Ciptakan Puluhan Tarian
Berita Terkait
-
Kedekatan Mahalini dengan Adik Ipar Tiri Bikin Terharu: Dulu Adzam Sering Digendong Lini
-
Nathalie Holscher Unggah Hasil Jepretan Adzam, Wajah Glowing Curi Perhatian
-
Santyka Fauziah dan Sule Diisukan Putus, Nathalie Holscher Didoakan Rujuk
-
Bikin Sule Merona, Panggilan Baru Nathalie Holscher ke Mantan Suami Disorot
-
Sule Ultah Ke-48, Intip Beda Ucapan Santyka Fauziah dan Nathalie Holscher
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Drama Praperadilan Tom Lembong: Kuasa Hukum Bongkar Dugaan Rekayasa Kesaksian Ahli
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?