SuaraSumsel.id - Sebuah kapal tunda atau tugboat yang berfungsi menarik tongkang batu bara terbakar di perairan Banyuasin, Sumatera Selatan (Sumsel).
Direktur Direktorat Air dan Udara Kepolisian Daerah Sumatera Selatan Kombes Anderas Kusmaedi mengatakan tim Subdit Gakkum dan Laboratorium Forensik melakukan investigasi dengan memeriks bangkai kapal yang terbakar.
“Seluruh proses investigasi dilakukan secara proporsional dan hasilnya (terkait penyebab/nilai kerugian) segera dilaporkan kepada pihak terkait,” kata dia.
Para kru kapal dan tongkang bermuatan batu bara sudah dievakuasi ke tempat yang aman, setelah sebelumnya terdampar hingga sedikit menghambat kelancaran arus pelayaran pada ambang luar Sungai Musi.
Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Palembang menerima laporan radio terbakarnya kapal tunda Paiton penarik tongkang batu bara (BG-APOL-3012), pada Senin sekitar pukul 06.30 WIB.
Kepada petugas KSOP, nakhoda kapal tunda Paiton melaporkan terbakar saat melintas di ambang luar Sungai Musi, Kabupaten Banyuasin, Sumatera Selatan.
Akibat kebakaran, kapal mengangkut tongkang bermuatan bahan baku mineral batu bara dari Palembang dengan tujuan Indramayu, Jawa Barat dengan koordinat 02009’680” S / 1050 00’ 687” E.
Melansir ANTARA Nakhoda dan 10 orang kru kapal berhasil menyelamatkan diri dibantu oleh kapal nelayan yang melintas tak jauh dari lokasi kejadian.
Baca Juga: 30 Ribu Wisatawan Mengunjungi Sumsel Saat Libur Sekolah Ini
Berita Terkait
-
Cerita Pilu Pengantin di Palembang, 5 Menit Setelah Ijab Kabul Tetiba Meninggal Dunia
-
Pemalak Remaja di Bypass Palembang Marak, Penumpang Wanita Menjerit Ketakutan
-
Curhat Pengunjung Mal Ternama di Palembang, Kehilangan Mobil di Parkiran Berbayar
-
30 Ribu Wisatawan Mengunjungi Sumsel Saat Libur Sekolah Ini
-
Modus Pengoplos BBM di Sumsel: Campur Minyak Sulingan Ilegal Dengan Pewarna Hijau Agar Mirip Pertalite
Terpopuler
- 4 HP RAM 8 GB Harga di Bawah Rp1,5 Juta: Kamera Bagus, Performa Juara
- 4 Mobil Bekas Rp50 Jutaan yang Ideal untuk Harian: Irit, Gesit Pas di Gang Sempit
- 5 Cat Rambut untuk Menutupi Uban: Hasil Natural, Penampilan Lebih Muda
- Link Download Gratis Ebook PDF Buku Broken Strings, Memoar Pilu Karya Aurelie Moeremans
- Kronologi Pernikahan Aurelie Moeremans dan Roby Tremonti Tak Direstui Orang Tua
Pilihan
-
Mengapa Purbaya Tidak Pernah Kritik Program MBG?
-
Kuburan atau Tambang Emas? Menyingkap Fenomena Saham Gocap di Bursa Indonesia
-
Nama Orang Meninggal Dicatut, Warga Bongkar Kejanggalan Izin Tanah Uruk di Sambeng Magelang
-
Di Reshuffle Prabowo, Orang Terkaya Dunia Ini Justru Pinang Sri Mulyani untuk Jabatan Strategis
-
Akun RHB Sekuritas Milik Wadirut Dijebol, Ada Transaksi Janggal 3,6 Juta Saham BOBA
Terkini
-
PPDS Mata Unsri Dihentikan Kemenkes, Mahasiswa Lain di RSUP M Hoesin Masih Bisa Lanjut?
-
10 Cafe 24 Jam di Palembang 2026 untuk Begadang & Kerja Malam, Lengkap Lokasi dan Rute
-
7 Fakta di Balik Distopnya PPDS Mata Unsri, Dugaan Pungli hingga Beban Mental Mahasiswa
-
PPDS Mata Unsri Distop, Dugaan Pungli Berujung Sanksi dan Sorotan Tekanan Mental
-
7 Fakta Dugaan Bullying PPDS Mata RSMH, Kemenkes Bakal Sampai Setop Program