SuaraSumsel.id - Seorang anggota Polres yang memiliki jabatan Kanit Paminal Polres Musi Rawas, Sumatera Selatan (Sumsel), Aipda Paimbonan diketahui menjabat sebagai Kanit Panimal.
Berikut fakta-fakta anggota Polres Mura Sumsel yang ditemukan tewas dengan luka tembak di bagian kepala:
1. Ditemukan dalam kondisi tewas di kawasan komplek Agropolitan
Anggota Polres Mura Sumsel diduga melakukan aksi bunuh diri, yang diketahui saat ditemukan di kawasan Komplek Agropolitan Center Musi Rawas, sekira pukul 10.30 WIB, Kamis (15/6/2023).
2. Ditemukan warga sudah tewas
Personil Polres Musi Rawas ini tewas ditemukan warga sudah dalam keadaan tidak bernyawa lagi dengan luka tembak di kepala.
3. Sebelum tewas, sempat ikut rapat
Sebelum ditemukan tewas, Aipda Paimbonan sempat mengikuti rapat koperasi di Polres Musi Rawas. Namun, setelah itu ia pergi dan tak kembali lagi, sampai akhirnya ditemukan tewas.
4. Polres Mura berduka
Baca Juga: Geger! Polisi Pangkat Aipda di Mura Sumsel Ditemukan Tewas Dengan Luka Tembak di Kepala
Kapolres Mura, AKBP Danu Agus Purnomo mengungkapkan kesedihan mendalam. "Jadi kami ingin menyampaikan innalillahiwainnailaihirojiun, berita duka bahwa kami hari ini ada salah satu personel dari Polres Musi Rawas, berinisial P berpangkat Aipda," kata Kapolres.
5. Dimakamkan di Sekayu Musi Banyuasin
Melansir suaralinggau.com-jaringan Suara.com, Polres Musi Rawas khususnya dari Propam dan didukung oleh Propam Polda Sumatera Selatan (Sumsel), akan melakukan proses penyidikan terkait dengan adanya sebab-sebab kematian dari yang bersangkutan.
Kapolres didampingi wakapolres dan para PJU Polres Mura, langsung meluncur ke RS Siti Aisyah untuk mengecek jenazah P yang rencana jenazah akan dimakamkan di Sekayu, Muba
Berita Terkait
-
Geger! Polisi Pangkat Aipda di Mura Sumsel Ditemukan Tewas Dengan Luka Tembak di Kepala
-
Sadis, Polisi di Musi Rawas Sumsel Ditemukan Tewas Ditembak di Kepala
-
Anak Durhaka, Remaja di Palembang Tikam Ibu Kandung Dengan Obeng
-
Wanita di Palembang Palak Dua Turis Mancanegara Saat Swafoto di Museum SMB II
-
Geger! Mayat Laki-laki Paruh Baya Ditemukan di Puncak Gunung Api Dempo
Terpopuler
- Lipstik Warna Apa yang Cocok di Usia 50-an? Ini 5 Pilihan agar Terlihat Fresh dan Lebih Muda
- 5 Rekomendasi Sampo Kemiri Penghitam Rambut dan Penghilang Uban, Mulai Rp10 Ribuan
- 5 Sampo Uban Sachet Bikin Rambut Hitam Praktis dan Harga Terjangkau
- 5 Rekomendasi Sepatu Adidas untuk Lari selain Adizero, Harga Lebih Terjangkau!
- 5 Cat Rambut yang Tahan Lama untuk Tutupi Uban, Harga Mulai Rp17 Ribuan
Pilihan
-
Duduk Perkara Ribut Diego Simeone dengan Vinicius Jr di Laga Derby Madrid
-
5 HP Xiaomi RAM 8GB Paling Murah Januari 2026, Harga Mulai Rp2 Jutaan
-
Rupiah Terkapar di Level Rp16.819: Kepercayaan Konsumen Lesu, Fundamental Ekonomi Jadi Beban
-
Kala Semangkok Indomie Jadi Simbol Rakyat Miskin, Mengapa Itu Bisa Terjadi?
-
Emiten Ini Masuk Sektor Tambang, Caplok Aset Mongolia Lewat Rights Issue
Terkini
-
7 Foundation Matte untuk Hasil Natural yang Gak Bikin Wajah Terlihat Flat
-
7 Bedak Tabur dengan Kandungan Skincare untuk Kulit Tetap Lembap dan Bebas Kusam
-
9 Bedak Tabur Murah di Indomaret untuk Kulit Berminyak, Dipakai MUA Profesional
-
10 Game Balap Mobil Terbaik 2026 untuk HP Spek Rendah, Grafis Halus Tanpa Lag
-
Kondisi Terkini Banjir OKU Timur: Warga Terima Sembako dan Janji Benih Padi