SuaraSumsel.id - Di penghujung bulan Ramadhan, umat muslim diwajibkan menjalankan rukum Islam yang keempat, yakni membayar zakat fitrah. Saat membayarkan zakat tersebut diwajibkan umat muslim membacakan doa sebagai niat yang menyertainya.
Niat membayar zakat fitrah untuk diri sendiri, anak istri ataupun keluarga akan berbeda. Berikut lengkap niat zakat fitrah untuk diri sendiri, anak, istri ataupun keluarga.
Disebutkan kewajibab membayar zakat fitrah bertujuan mensucikan diri saat tengah melaksanakan ibadah wajib puasa bulan Ramadhan.
Mayoritas ulama juga sepakat bahwa zakat fitrah bisa dibayarkan berupa uang tunai dengan jumlah yang sama dengan harga makanan pokok mentah. Zakat ini diutamakan dibayarkan sebelum sholat id idul Fitri, atau h-2 atau h-3 sebelum sholat tersebut.
Baca Juga: Di Akhir Pekan, Jalinsum di Sumsel Makin Ramai Pemudik Mobil Berkonvoi
1. Doa Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri
Nawaitu an ukhrija zakatal fitri 'an nafsi fardhan lillahi ta'ala.
Artinya: "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri, fardu karena Allah Ta'ala."
2. Doa Zakat Fitrah untuk Anak Laki-Laki
Nawaitu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an waladi fardhan lillahi ta’alaa.
Baca Juga: Bakal Naik 40 Persen Saat Arus Mudik, Berikut Jadwal Kenaikan Tarif Bus Damri di Sumsel
Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘ala.”
3. Doa Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan
Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an binti fardhan lillahi ta’alaa.
Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku ……(sebutkan nama), fardhu karena Allah Ta'ala.”
4. Doa Zakat Fitrah untuk Istri
Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an zaujati fardhan lillahi ta’alaa.
Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk istriku, fardu karena Allah Ta‘ala.
5. Doa Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Seluruh Anggota Keluarga
Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri anni wa an jami’i ma yalzimuniy nafaqatuhum syar’an fardhan lillahi ta’alaa.
Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku dan seluruh orang yang nafkahnya menjadi tanggunganku fardhu karena Allah Taala.”
6. Doa Zakat Fitrah untuk Orang yang Diwakilkan
Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an (……) fardhan lillahi ta’alaa.
Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk……..(sebutkan nama secara spesifik), fardhu karena Allah Taala
Inilah bacaan doa zakat fitrah untuk diri sendiri, istri, anak laki-laki dan perempuan serta keluarga. Semoga zakat yang dibayarkan barokah.
Berita Terkait
-
Apakah Anak Kecil Wajib Zakat Fitrah? Ini Panduannya untuk Orang Tua
-
Doa Membayar Zakat Fitrah untuk Keluarga, Mewakili Istri dan Anak
-
Tata Cara Bayar Zakat Fitrah untuk Anak Laki-laki dan Perempuan, Suami, Istri, Diri Sendiri
-
Bacaan Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri hingga Keluarga: Lengkap Teks Arab, Latin, dan Artinya
-
Niat Zakat Fitrah untuk Istri, Anak Laki-Laki dan Perempuan Serta Hukumnya
Tag
- # Bacaan Niat Zakat Fitrah
- # Niat Zakat Fitrah untuk Anak Laki-Laki
- # Niat Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan
- # Niat Zakat Fitrah untuk Istri dan Anak
- # Niat Zakat Fitrah untuk sendiri
- # Niat zakat fitrah untuk diri sendiri
- # niat zakat fitrah
- # doa niat zakat fitrah
- # niat zakat fitrah keluarga
- # niat zakat fitrah untuk anak
Terpopuler
- Diminta Cetak Uang Kertas Bergambar Jokowi, Reaksi Bank Indonesia di Luar Prediksi: Kalau Gitu...
- Ragnar Oratmangoen Akui Lebih Nyaman di Belanda Ketimbang Indonesia: Saya Tidak Menonjol saat...
- Warga Jakarta Jangan Salah Nyoblos Besok, YLBHI Bongkar 'Dosa-dosa' Cagub Nomor Urut 2 Dharma Pongrekun
- Pelatih Jay Idzes: Saya Tidak Senang, Ini Memalukan!
- Pratiwi Noviyanthi Ditinggal Pengacara Usai Tak Mau Selesaikan Kisruh Donasi Pengobatan Agus Salim
Pilihan
-
Review Hidup Peternak Lele: Game Simulasi Bagaimana Rasanya Jadi Juragan Ikan
-
Jangan Lewatkan! Lowongan Kerja OJK 2024 Terbaru, Cek Syaratnya Di Sini
-
4 Rekomendasi HP Gaming Murah Rp 2 jutaan Memori Besar Performa Handal, Terbaik November 2024
-
Harga MinyaKita Mahal, Mendag "Lip Service" Bakal Turunkan
-
Mahasiswa Universitas Lampung Ajak Warga Gotong Royong Peduli Lingkungan
Terkini
-
Riuh! Herman Deru Bagikan Salam dari Jokowi Usai Menang Hitung Cepat Pilkada
-
Berikut Keunggulan Herman Deru-Cik Ujang di Pilkada Sumsel: Raih 73 Persen
-
Anggota KPPS 21 Tahun Meninggal Dunia di Tengah Tugas Pemungutan Suara
-
Quick Count Pilkada Sumsel 2024: Herman Deru-Cik Ujang Unggul 73 Persen
-
Viral TPS di Ogan Ilir Dekorasi Ala Kondangan, Warga Serasa Hadir di Pesta