SuaraSumsel.id - Di penghujung bulan Ramadhan, umat muslim diwajibkan menjalankan rukum Islam yang keempat, yakni membayar zakat fitrah. Saat membayarkan zakat tersebut diwajibkan umat muslim membacakan doa sebagai niat yang menyertainya.
Niat membayar zakat fitrah untuk diri sendiri, anak istri ataupun keluarga akan berbeda. Berikut lengkap niat zakat fitrah untuk diri sendiri, anak, istri ataupun keluarga.
Disebutkan kewajibab membayar zakat fitrah bertujuan mensucikan diri saat tengah melaksanakan ibadah wajib puasa bulan Ramadhan.
Mayoritas ulama juga sepakat bahwa zakat fitrah bisa dibayarkan berupa uang tunai dengan jumlah yang sama dengan harga makanan pokok mentah. Zakat ini diutamakan dibayarkan sebelum sholat id idul Fitri, atau h-2 atau h-3 sebelum sholat tersebut.
Baca Juga: Di Akhir Pekan, Jalinsum di Sumsel Makin Ramai Pemudik Mobil Berkonvoi
1. Doa Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri
Nawaitu an ukhrija zakatal fitri 'an nafsi fardhan lillahi ta'ala.
Artinya: "Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk diriku sendiri, fardu karena Allah Ta'ala."
2. Doa Zakat Fitrah untuk Anak Laki-Laki
Nawaitu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an waladi fardhan lillahi ta’alaa.
Baca Juga: Bakal Naik 40 Persen Saat Arus Mudik, Berikut Jadwal Kenaikan Tarif Bus Damri di Sumsel
Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak laki-lakiku…. (sebutkan nama), fardu karena Allah Ta‘ala.”
3. Doa Zakat Fitrah untuk Anak Perempuan
Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an binti fardhan lillahi ta’alaa.
Artinya: “Aku niat mengeluarkan zakat fitrah untuk anak perempuanku ……(sebutkan nama), fardhu karena Allah Ta'ala.”
4. Doa Zakat Fitrah untuk Istri
Nawaytu an ukhrija zakaata al-fitri ‘an zaujati fardhan lillahi ta’alaa.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Bacaan Niat Zakat Fitrah Lengkap untuk Diri Sendiri hingga Keluarga
-
Bacaan Doa Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluaraga, Latin dan Artinya
-
Niat Zakat Fitrah untuk Diri Sendiri dan Keluarga Lengkap dengan Waktunya
-
Adab Memberi Zakat Fitrah, Jangan Riya hingga Serahkan Kepada Tetangga Sekitar Dahulu
-
Ini Golongan yang Berhak Menerima Zakat Fitrah Menurut Buya Yahya
Terpopuler
- 3 HP Murah RAM 12 GB dan Memori 256 GB Terbaik Mei 2025
- Yamaha Scorpio Z Terlahir Kembali: Harga Mulai Rp30 Juta, Mesin Seirit Supra X 125
- Dirumorkan Jadi WNI, Pemain Keturunan Indonesia Berbandrol Rp596 M Dibajak Belanda
- 5 Rekomendasi Sunscreen untuk Usia 50 Tahun ke Atas, Kulit Tetap Sehat dan Terlindungi
- Pengamat Bola Internasional Blak-blakan Kualitas Mees Hilgers di Belanda: Bek Bagus tapi Dia...
Pilihan
-
Kakang Rudianto dan Malik Risaldi Cetak Sejarah di Hadapan Bruno Fernandes
-
Mees Hilgers Lempar Senyum Kawanua Saat Tiba di TC Timnas Indonesia
-
Google News Showcase Resmi Hadir di Indonesia
-
9 Rekomendasi HP Rp 3 Jutaan Layar AMOLED Terbaik Mei 2025, Terang di Bawah Terik Matahari
-
Ray Dalio Diisukan Mundur dari Danantara, Ekonom Bocorkan Ada Masalah Serius
Terkini
-
Bocah 7 Tahun di Muratara Diculik Gara-gara Utang Rp 8 Juta, Ini Fakta Lengkapnya
-
Bihun, Mie Pedas, hingga Varian Baked! Ini Daftar Promo Mi Alfamart Terbaru
-
Harga Emas di Palembang Stabil di Rp10,2 Juta per Suku, Peluang Investasi Menarik
-
Diskon Besar Susu di Alfamart, Dapat Pepsodent & Minyak Goreng Gratis
-
Uang Digital DANA Kaget, Tak Usah Ragu Atau Takut, Ini Link Asli Untuk Dapat Cuan