SuaraSumsel.id - Hubungan asmara adik ipar Vannessa Angel, Fuji lagi ramai diperbincangkan publik. Fuji dan sang kekasih, Thariq Halilintar dikabarkan mengakhir hubungan alias putus.
Keputusan ini disebut bertepatan dengan ulang tahun Thariq ke 24, pada akhir Januari lalu. Thariq memang sempat menyelenggarakan pesta ulang tahun dan masih didatangi Fuji bersama Gala Sky dan saudara laki-lakinya. Sampai dengan Minggu (19/2/2023), fans keduanya yang kerap disebut dengan fans Tofu mengaku patah hati dan sedih.
Fuji dan Thariq sudah dinilai menjadi pasangan yang serasi hingga didoakan menjadi pasangan suami dan istri. Meski demikian, tidak sedikit yang berspekulasi hubungan tersebut kandas karena tak juga mendapatkan restu dari Gen Halilintar.
Terakhir, Fuji hanya memposting foto bersama keluarganya saat momen syukuran rumah baru mereka. Di foto tersebut tidak tampak Thariq Halilintar.
Baca Juga: Gelar Zikir Akbar di Sumsel, Airlangga Hartanto: Semua Partai Ingin Berkomunikasi Dengan Golkar
Fuji membuat narasi keterangan dari foto tersebut dengan menyebutnya sebagai family (keluarga). Di unggahan foto terakhir, Fuji menutup kolom komentar media sosialnya.
Di kanal YouTube Thariq Halilintar juga tampak Thariq yang datang ke rumah Fuji guna menghadiri acara syukuran. Keduanya terlihat duduk berdekatan yang berusaha memperlihatkan kedekatan yang biasa.
Namun di acara tersebut, Fuji dan Thariq Halilintar sudah dikorek-korek soal hubungan. "Bikin patah hati lho" ujar seseorang kepada Fuji.
Di akhir video Fuji berusaha memperlihatkan jika masih akan menjadi fans dari Thariq. Dia mengungkapkan sebagai Tofu sejati.
"Tofu sejati," kata Fuji sambil mengenggam tangan Thoriq.
Baca Juga: Pemilu Dipastikan Derek Inflasi Sumsel, Perlu Langkah Antisipasi
Akun YouTube ini pun diberi judul oleh Thariq dengan sangat menyentuh, "Kita Akan Baik-Baik Aja". Sontak kolom komentar YouTube ini kemudian ramai dikomentari fans Thofu.
Berita Terkait
-
Lagi Hamil Besar, Thariq Halilintar Sebut Aaliyah Massaid Tetap Berpuasa
-
Sama-sama Dihadiahi Hermes, Harga Tas Aaliyah Massaid dan Aurel Hermansyah Beda Jauh
-
Beda Sikap Aaliyah Massaid dan Fuji Saat Menegur Cara Makan Thariq Halilintar
-
Fuji Tuai Cibiran Ngaku Adik Vanessa Angel, Netizen: Harusnya Bilang Cuman Adik Ipar
-
Pesona Fuji dalam Konten Terbaru Bikin Heboh, Cantiknya Mirip Wanita Korea!
Tag
Terpopuler
- Full Ngakak, Bio One Komentari Pengangkatan Ifan Seventeen Jadi Dirut PT Produksi Film Negara
- Dukung Penyidik Tahan Nikita Mirzani, Pakar Justru Heran dengan Dokter Reza Gladys: Kok Bisa...
- 3 Alasan yang Bikin Ustaz Derry Sulaiman Yakin Denny Sumargo, Hotman Paris dan Willie Salim Bakal Mualaf
- Ifan Seventeen Tiba-Tiba Jadi Dirut PFN, Pandji Pragiwaksono Respons dengan Dua Kata Menohok
- Media Asing Soroti Pernyataan Maarten Paes Soal Kualitas Emil Audero
Pilihan
-
Baru 2 Bulan, Penjualan Denza D9 Sudah Kalahkan Alphard di Indonesia
-
Saham BJBR Anjlok, Aksi Jual Marak Usai Dirut dan Corsec Terjerat Korupsi Dana Iklan Bank BJB
-
Owner Wong Solo Grup Laporkan Pengusaha Asal Bekasi dalam Kasus Penipuan Investasi
-
Sosok Widi Hartoto Corsec Bank BJB Tersangka Kasus Korupsi Iklan, Punya Harta Miliaran Rupiah
-
Kembali Difitnah Soal Kirim Utusan ke PDIP, Jokowi: Diam dan Senyumin Aja
Terkini
-
Saksi Ungkap Dokter Koas Dianiaya Tanpa Perlawanan oleh Sopir Pribadi Rekan
-
Bayar Zakat Fitrah 2025? Ini Besaran dan Batas Waktunya Menurut Baznas Sumsel
-
Bank Indonesia Sumsel Ajak Warga Bijak Berbelanja Jelang Idulfitri 1446 Hijriah
-
Berkat BRI, UMKM Papua Global Spices Berhasil Eksis di Pasar Internasional
-
Waktu Berbuka Puasa di Palambang, Lubuklinggau, Prabumulih, dan Pagar Alam, 14 Ramadan 1446 H