SuaraSumsel.id - Percintaan Nathalie Holscher memang kerap diperbincangkan publik. Belakangan momen makan bersama Nathalie Holscher pun dibandingkan netizen.
Pada momen ulang tahun Sule belum lama ini, Nathalie Holscher turut memboyong Faris seraya mengenalkannya.
Mereka membandingkan momen Nathalie Holscher makan bersama dengan Faris dan mantan suaminya, Sule.
Terlepas dari itu, seorang netizen tampak menyoroti perbedaan Nathalie Holscher kala menyantap makanan bersama Sule dan Faris.
Baca Juga: Menolak UMP Sumsel Hanya Naik Rp27 Ribu, Ribuan Buruh Tagih Janji Gubernur Herman Deru
"Perbedaan Nathalie Holscher mencintai dan dicintai," bunyi keterangan yang disertakan.
Dari unggahan yang beredar, Nathalie Holscher terlihat menyuapi Sule kala masih berstatus sebagai istrinya.
Momen tersebut lebih disebut sebagai adegan "Mencintai," sambung keterangan tersebut.
Beda dengan Sule, Nathalie Holscher justru disuapi makanan oleh Faris saat santap makan bersama. Momen itu disebut sebagai momen dicintai.

"Dicintai," pungkas keterangan tersebut.
Perbedaan sikap Nathalie Holscher ini pun viral di media sosial. Salah satu yang diunggah oleh akun TikTok @semua.1231.
Berita Terkait
-
Nathalie Holscher "Mandi" Uang di Sidrap, Bupati: Saya Sedih Sekali
-
Psikolog Lita Gading Soroti Sikap Natalie Holscher yang Pamer Uang Saweran Saat Nge-DJ
-
Nathalie Holscher Kerja Apa sebelum Dinikahi Sule? Kini Jadi DJ, Sekali Manggung Disawer Rp150 Juta
-
Berapa Bayaran Nathalie Holscher Sekali Nge-DJ? Viral Dapat Saweran Rp150 Juta
-
Semalam Rp150 Juta, Lisa Mariana Diminta Menyontek Nathalie Holscher Demi Anak
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Jay Idzes Ditunjuk Jadi Kapten ASEAN All Star vs Manchester United!
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- Kejutan! Justin Hubner Masuk Daftar Susunan Pemain dan Starter Lawan Manchester United
- Sosok Pria di Ranjang Kamar Lisa Mariana Saat Hamil 2021 Disorot: Ayah Kandung Anak?
Pilihan
-
IHSG Susah Gerak, Warga RI Tahan Belanja, Analis: Saya Khawatir!
-
Penurunan Fungsi Kognitif Akibat Kebiasaan Pakai AI: Kemajuan atau Ancaman?
-
'Di Udara' Efek Rumah Kaca: Seruan Perjuangan yang Tidak Akan Pernah Mati
-
Terus Pecah Rekor! Harga Emas Antam 1 Gram Kini Dibanderol Rp1.975.000
-
Gaikindo Peringatkan Prabowo soal TKDN: Kita Tak Ingin Industri Otomotif Indonesia Ambruk!
Terkini
-
TKA SPMB SMA 2025 Sumsel Diminta Dihapus! Ini Alasan Ombudsman
-
Deklarasi Damai PSU Empat Lawang Ricuh? Paslon HBA-Henny Dihadang Masuk
-
Kejutan Rabu Malam! Dapatkan Dana Kaget Gratis dari Aplikasi DANA 16 April 2025
-
Intip Menu Makan Bergizi Gratis Prabowo untuk Ibu Hamil dan Balita di Palembang
-
Curhat Calon Pengantin Palembang: Pilu Emas Mahal, Terpaksa Beralih ke Uang