SuaraSumsel.id - Antrean kendaraan mengular hingga ke jalan poros di kabupaten Penukal Abab Lematang Ilir (PALI) Sumatera Selatan (Sumsel). Hal ini karena antrean solar di SPBU Beracung hingga larut malam.
Petugas keamanan SPBU Beracung, Kiki mengungkapkan jika saat ini, SPBU Beracung melakukan pelayanan hingga larut malam. Hal ini, karena khawatir mengganggu arus lalu lintas pada siang hari.
“Untuk solar kita jual dari pukul 19.00 Wib hingga habis biasanya pada tengah malam. Selain itu kita juga masih jual Pertamax karena BBM Jenis Pertalite kita belum mendapat pasokan dari Pertamina,” ungkap Kiki.
Seorang sopir truk berkata bahwa ia rela antre berjam-jam hanya untuk mengisi full Tanki kendaraan.
“Saya antre dari Jam 20.00 Wib dapat BBM tepat jam tengah malam. Setiap malam kadang antre 3-4 jam,” katanya.
“Kalau tidak ada BBM mobil tidak jalan. Kalau tidak jalan anak istri dirumah kita makan apa?. Ya jadi terpaksa harus antre.” sambungnya.
Melansir sumselupdate.com-jaringan Suara.com, terdapat ada solusi dari pihak terkait, baik wakil rakyat maupun kepala daerah serta Pertamina meringankan beban Sopir dan pengendara diesel lainnya di Bumi Serepat Serasan.
Berita Terkait
-
Anggota TNI AD di Sumsel Terduga Penimbun BBM Ilegal Jenis Solar
-
5 Fakta Gudang Timbun BBM Ilegal di Sumsel Dibongkar, Diduga Pemilik TNI Aktif
-
6 Fakta Mitsubishi Pajero Tabrak Tukang Gorengan di Palembang Sampai Tewas
-
Geger! Jasad Pelajar 14 Tahun Ditemukan di Saluran Irigasi Musi Rawas, Diduga Korban Rampok
-
Sumsel Bentuk Badan Pengawas Rumah Sakit, Awasi Layanan Kesehatan
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- Sheila Marcia Akui Pakai Narkoba Karena Cinta, Nama Roger Danuarta Terseret
Pilihan
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
-
Kutukan Pelatih Italia di Chelsea: Enzo Maresca Jadi Korban Ketujuh
Terkini
-
Sambut 2026, BRI Berharap Bisa Take-Off dan Bertumbuh dalam Jangka Panjang
-
BRI Dukung Pembangunan Rumah Hunian Danantara untuk Ringankan Penderitaan Masyarakat
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri