SuaraSumsel.id - Kota Palembang Sumatera Selatan (Sumsel) tengah diviralkan dengan bakso udang. Sejenis bakso yang kemudian dikreasikan dengan lidah orang Palembang yang lebih populer juga mengenal pempek.
Salah satu pempek dikenal juga terbuat dari udang. Warung Pempek Udang Nuk Meta yang berada di Jalan Pipa Reja Palembang akhirnya mencoba menu udang sebagai bahan dasar dari pembuatan bakso.
Jika biasanya bakso terbuat dari daging sapi dan daging ayam, pemilik warung Pempek Nuk Meta yaitu Meta Anggela mengkreasikan makanan dengan lidah orang Palembang.
"Ingin mencoba sesuatu yang berbeda dan akhirnya mencoba untuk membuat bakso udang, karena saya menjual berbagai aneka macam makanan yang berbahan dari udang,” kata Meta
Ia mengaku bahwa bakso udang buatannya, merupakan bakso udang pertama di kota Palembang yaitu hanya ada di Pempek Udang Nuk Meta.
"Mungkin bakso udang saya ini pertama yang ada di Palembang, karena kebanyakan bakso itu terbuat dari daging sapi dan daging ayam," akunya.
Dalam menjual bakso udang tersebut, dirinya menghabiskan tujuh hingga sepuluh kilogram udang tambak dan dalam satu hari bisa menjual hingga 20 porsi.
“Harga bakso udang ini bervariasi, mulai dari Rp20 ribu hingga Rp25 ribu per porsi. Untuk bakso udang kecil Rp15 ribu, bakso isian daging udang cincang Rp20 dan bakso udang spesial Rp25 ribu,” tuturnya.
Di warung Pempek Udang Nuk Meta juga menjual berbagai macam aneka makanan lainnya, seperti pempek udang kecil, pempek lenjer udang besar, kapal selam udang, model udang, dan tekwan udang.
Baca Juga: Cuaca Sumsel di Akhir Pekan: Sejumlah Wilayah Bakal Hujan Hingga Dini Hari
Berikut resep dan cara pembuatan bakso udang
Bahan untuk adonan bakso udang:
Udang tambak segar digiling
-Sagu
-Garam
-Penyedap rasa
Tag
Berita Terkait
-
Ini Sosok Toni Harmanto, Kapolda Jatim Baru Pengganti Teddy Minahasa yang Terjerat Kasus Narkoba
-
Dana BLT BBM Palembang Cair Pekan Depan: Untuk Sopir Ojol, Program Padat Karya Dan Diskon PDAM Tirta Musi
-
Uang Palsu Ditemukan Nyaris Mirip Asli Beredar di Pangkalpinang, Polisi: Sudah Disita Cukup Banyak
-
Geger! Tahanan Kasus Pembunuhan Ditemukan Gantung Diri di RS Jiwa Ernaldi Bahar Palembang
-
Cuaca Sumsel di Akhir Pekan: Sejumlah Wilayah Bakal Hujan Hingga Dini Hari
Terpopuler
- 5 Rekomendasi Motor Gigi Tanpa Kopling: Praktis, Irit, dan Tetap Bertenaga
- 5 Rekomendasi HP Layar Lengkung Murah 2026 dengan Desain Premium
- 5 Lipstik Ringan dan Tahan Lama untuk Usia 55 Tahun, Warna Natural Anti Menor
- Kenapa Angin Kencang Hari Ini Melanda Sejumlah Wilayah Indonesia? Simak Penjelasan BMKG
- Lula Lahfah Pacar Reza Arap Meninggal Dunia
Pilihan
-
Menilik Survei Harvard-Gallup: Bahagia di Atas Kertas atau Sekadar Daya Tahan?
-
ESDM: Harga Timah Dunia Melejit ke US$ 51.000 Gara-Gara Keran Selundupan Ditutup
-
300 Perusahaan Batu Bara Belum Kantongi Izin RKAB 2026
-
Harga Emas Bisa Tembus Rp168 Juta
-
Fit and Proper Test BI: Solikin M Juhro Ungkap Alasan Kredit Loyo Meski Purbaya Banjiri Likuiditas
Terkini
-
Nelayan di Lampung Ditemukan Tewas Setelah Kapalnya Terbalik Saat Melaut
-
Pangkat Dua dan Akar Pangkat Dua: Pengertian, Rumus dan Contoh Soal
-
UMKM Jadi Sorotan Global, Dirut BRI Bicara Keuangan Berkelanjutan di Davos
-
Operasi Hitung Bilangan Bulat Positif dan Negatif: Aturan Mudah yang Wajib Dikuasai
-
Usai Haji Halim Ali Wafat, Kejati Umumkan Status Kasus Tol Betung-Tempino