SuaraSumsel.id - Hari tanpa bayangan atau dikenal kulmunasi berlanjut terjadi di Sumatera Selatan (Sumsel) pada hari ini. Setelah sehari sebelumnya, Jumat (30/9/2022) kulmunasi berlangsung di tiga lokasi.
Pada 30 September, kulmunasi terjadi di Pangkalan Balai, Sekayu dan Rupit. Sementara Kulmunasi berlangsung sampai 4 Oktober 2022.
Di tanggal 1 Oktober 2022, kulmunasi akan berlangsung di lima lokasi, di antaranya Palembang, Indralaya, Talang Ubi, Muara Beliti, dan Lubuk Linggau.
Apakah kulmunasi tersebut?
Baca Juga: Hari Tanpa Bayangan Berlangsung Mulai Hari Ini di Sumsel, Catat Lokasinya
Kulmunasi atau transit atau istiwa merupakan fenomena alam saat Matahari tepat berada di posisi paling di langit. Saat deklinasi, matahari akan sama dengan lintang pengamat. Fenomenanya tersebut disebut sebagai Kulmunasi Utama.
"Akibatnya bayangan benda tegak akan terlihat menghilang, karena tertumpuk dengan benda itu sendiri. Karena itu, hari kulmuninasi matahari utama dikenal juga sebagai hari tanpa bayangan," terang BMKG.
Situasi ini matahari akan tepat berada di atas kepala pengamat atau di titik zenit. Kulmunasi di Sumsel akan berlangsung 4 Oktober 2022.
Kulminasi di Sumsel akan berlangsung pada 30 September berlangsung di tiga lokasi.
Sedangkan 3 Oktober 2022, kulmunasi akan berlangsung di tiga lokasi di antaranya Lahat, Baturaja, dan Pagar Alam. Pada 4 Oktober 2022, kulmunasi di Sumsel akan berlangsung pada Martapura.
Baca Juga: KPU Sumsel akan Lakukan Pemutakhiran Data Pemilih Pemilu 2024
Berita Terkait
-
Usai Ditetapkan Tersangka Korupsi Jalur Kereta Besitang-Langsa, Prasetyo Boeditjahjono Kembali Jadi Tersangka Proyek LRT
-
Negara Rugi Rp1,3 Triliun, Kasus Korupsi Proyek LRT Palembang Tambah 'Luka' Waskita Karya
-
Umumkan Lamaran dengan Polisi, Febby Rastanty Tampil Menawan dengan Kebaya Kartini dari Songket Palembang
-
Otak Pemerkosa yang Bunuh Siswi SMP di Palembang Divonis Ringan, Keluarga Korban Kecewa
-
Matahari di Atas Kepala, Warga Jakarta Rasakan Hari Tanpa Bayangan!
Tag
- # Fenomena Hari Tanpa Bayangan
- # Hari Tanpa Bayangan
- # Hari tanpa bayangan Sumsel
- # Hari tanpa bayangan di Sumsel
- # Kota yang mengalami hari tanpa bayangan
- # Matahari Tanpa Bayangan Bulan
- # apa itu Hari Tanpa Bayangan
- # dampak hari tanpa bayangan
- # hari tanpa bayangan 2022
- # hari tanpa bayangan di Palembang
- # jadwal hari tanpa bayangan
- # wilayah hari tanpa bayangan
- # palembang
- # sumsel
Terpopuler
- Respons Sule Lihat Penampilan Baru Nathalie Tuai Pujian, Baim Wong Diminta Belajar
- Daftar Petinggi Ikatan Keluarga Minangkabau (IKM), Viral Usai Video Razia RM Padang
- Penampilan Happy Asmara Saat Manggung Jadi Omongan Warganet: Semakin Hari Kelihatan Perutnya...
- Kecurigaan Diam-diam Paula Verhoeven sebelum Digugat Cerai Baim Wong: Kadang Chat Siapa Sih?
- Berkaca dari Shahnaz Haque, Berapa Biaya Kuliah S1 Kedokteran Universitas Indonesia?
Pilihan
-
Kondisi Sepak Bola NTT, Dapil Anita Jacoba Gah yang Kritik Naturalisasi Timnas Indonesia
-
4 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Juta RAM 8 GB Terbaik November 2024
-
Ekonomi Kaltim Tumbuh Stabil 5,52 Persen YoY, Sektor Listrik dan Gas Melonjak 18,74 Persen
-
Trump Menang Pilpres AS, Beli Saham Ini Sejak 6 Bulan Lalu Bisa Cuan 191 Persen
-
Ini Kriteria UMKM yang Utangnya di Bank Bisa Dihapus
Terkini
-
BRI Fellowship Journalism 2025: Beasiswa S2 Plus Pelatihan Keuangan untuk Jurnalis
-
LIVE Malam Ini! Debat Kedua Pilwalko Palembang: Siapa Punya Solusi Pembangunan?
-
Breaking News: Gedung PLN WS2JB Terbakar, Penyebab Masih Diselidiki
-
Leadership Camp GenBI: Bukan Cuma Pintar, Tapi Juga Kreatif dan Inspiratif
-
BRI Minta Nasabah untuk Tingkatkan Kewaspadaan dengan Edukasi