SuaraSumsel.id - Pendakwah asal Sumatera Utara, Ustadz Abdul Somad (UAS) akan mengisi tabligh akbar di kota Palembang, Sumatera Selatan (Sumsel). Tabligh akbar yang menjadi agenda tahunan peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW juga akan disi pendakwah dari luar Palembang.
Informasi ini dibagikan Habib Mahdi Syahab di media sosialnya. Dia mengungkapkan UAS akan mengisi ceramah di tablig akbar yang berlangsung di pelataran Benteng Kuto Besak (BKB) seperti halnya tahun-tahun sebelumnya.
Tabligh akbar juga akan mengundang sejumlah pendakwah dari luar Palembang, Sumsel.
"Hadirilah dan Syiarkanlah, Tabligh Akbar Maspuroh Bersama Ustadz Abdul Somad Lc. D.E.S.A Ph.D. Sabtu malam ahad, Bertempat di Pelataran BKB (Benteng Kuto Besak)," tulis Habib Mahdi.
Diketahui jika UAS tengah berada di Provinsi Bangka Belitung dengan sejumlah agenda ceramah.
Pengikut media sosial habib pun ramai menyampaikan sambutan kepada UAS yang akan hadir di Palembang.
"Masya Allah padet banget jadwal UAS, kamis Jum'at nya dibangka Belitung..," tulis netizen.
"In Syaa Allah hadiroh," erni6615
"Siapp hadir bib," muhammad_syafirdais20.
Baca Juga: Tugal Camp Fest 2022: Rayakan Hari Tani Sebagai Momen Gerakan Sosial Alternatif Sumsel
Tag
Berita Terkait
-
Rapat Pemegang Saham: Pengelolaan Jakabaring Sport City Palembang Dimandatkan Pada Komisaris
-
Tugal Camp Fest 2022: Rayakan Hari Tani Sebagai Momen Gerakan Sosial Alternatif Sumsel
-
Riders MLTR Gelar Konser di Palembang, Aromaterapi hingga Dekorasi bak Pernikahan
-
Giliran Emak-Emak di Sumsel Demo Tolak BBM Naik, Datangi Kantor Gubernur Herman Deru
-
Cekcok Mulut Karena Lama Antre di SPBU, Kakak Beradik di Palembang Dikeroyok
Terpopuler
- 4 Mobil Sedan Bekas di Bawah 30 Juta Mudah Dirawat, Performa Juara!
- 5 Rekomendasi Sepatu Jalan Kaki dengan Sol Karet Anti Slip Terbaik, Cocok untuk Lansia
- Bupati Mempawah Lantik 25 Pejabat, Berikut Nama-namanya
- 4 Rekomendasi HP Murah Layar AMOLED dengan Baterai Jumbo Terbaik Januari 2025
- Stargazer vs Xpander: 10 Fakta Penentu MPV 7 Seater Paling Layak Dibeli
Pilihan
Terkini
-
Cek Fakta: Benarkah BNPB Buka Lowongan 2026? Waspada Link Penipuan
-
7 Fakta Mengejutkan Kepala Cabang Koperasi di Sumsel Diduga Gelapkan Rp 1,3 Miliar
-
Waspada! Era Sidak Digital Dimulai, Pegawai 107 Kelurahan Palembang Dipantau CCTV
-
7 Cara Kombinasikan Cushion dan Bedak agar Makeup Lebih Rapi Seharian
-
Pertamina Adera Field Temukan Sumur Minyak Baru, Peran Sumsel Kembali Jadi Sorotan