SuaraSumsel.id - Suami Aurel Hermansyah, Atta Halilintar sempat terserang penyakit demam berdarah atau demam berdarah dengue (DBD). Saar terserang itu, Atta Halilintar mengalami kritis hingga badannya lemas dan hanya bisa bersyahadat.
"Parah nggak menjadi-jadi karena bukan manja doang, karena lemas," kata Atta Halilintar, dikutip di Kanal YouTube AH, Minggu (4/9/2022).
"Waktu aku sakit bener-bener lemes banget, aku tuh sempat agak ngerasa kritis gitu," sambungnya.
Atta Halilintar menjelaskan bagaimana kondisinya yang semakin lemas dan kehilangan nafsu makan lantaran kerap mengalami mual dan muntah.
Baca Juga: Tarif Travel Dan Bus di Sumsel Naik 20 Persen, Dampak Harga BBM Subsidi Naik
"Waktu malam-malam aku tuh kaya mual-mual, kepala udah pusing terus demam, lemas terus makan sesuap selalu muntah, di katanya lebay. Tapi aku benar-benar naik asam lambungnya udah kaya, udah satu suap aja," tambahnya.
"Minum aja aku nggak berani habisin minum segini doang aku pengen mau muntah," lanjutnya.
Atta Halilintar pun mengalami sesak nafas sehingga dirinya hanya bisa berdoa dan melantunkan syahadat, untuk meminta pertolongan dari Allah SWT.
"Benar-benar nafasnya kayak gini (sesegukan). Aku dirawat dirumah sakit lama, kayak aku ke kamar mandi aja, kayak mau jatuh," tutur dia.
"Kaya udah megang-megang, sampe aku banyak berdoa, syahadat-syahadat gitu saking takutnya," pungkasnya.
Baca Juga: Harga BBM Subsidi Naik, Warga Sumsel Kaget Hingga Pasrah: Akhir Pekan Yang Pahit
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Atta Halilintar membeberkan dampak dari penyakit DBD yang menyerangnya itu mampu membuat berat badan suami dari Aurel Hermansyah ini hampir turun sampai tiga kilogram.
Berita Terkait
-
Mengenal Olahraga Padel, Tengah Digemari Artis Termasuk Aurel Hermansyah
-
Aaliyah Massaid Tak Terima Dituding Sudah Lahiran: Perut Segede Ini Masih Aja Digosipin
-
7 Potret Aurel Hermansyah Main Padel, Pamer Body Bak ABG!
-
Jenguk Kesha Ratuliu yang Baru Melahirkan Anak Ketiga, Aurel Hermansyah Puji Ketampanan Baby Danish
-
Azriel Hermansyah Minta Maaf Saat Lebaran, Kris Dayanti Akui Dirinya yang Lebih Banyak Salah
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 10 HP Midrange Terkencang Versi AnTuTu Maret 2025: Xiaomi Nomor 1, Dimensity Unggul
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Pemutihan Pajak Kendaraan Jatim 2025 Kapan Dibuka? Jangan sampai Ketinggalan, Cek Jadwalnya!
Pilihan
-
5 Rekomendasi HP Murah Rp 1 Jutaan Memori 256 GB Terbaik April 2025
-
Hasil BRI Liga 1: Comeback Sempurna, Persib Bandung Diambang Juara
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
Terkini
-
Anggota DPRD Lubuklinggau Dilaporkan ke Polda Sumsel: Gelapkan Dana Miliaran
-
Spesial Libur Panjang: DANA Bagi-Bagi Rezeki Lewat Dana Kaget 18 April 2025
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan