SuaraSumsel.id - Adik ipar Vanessa Angel, Fuji blak-blakan mengaku lebih suka cowok yang tajir meski muka pas-pasan. Hal ini diakuinya akan lebih mudah dalam menjalin hubungan dan kepastian ke depannya.
Diakui Fuji, dia pernah pacaran dengan laki-laki yang tidak punya penghasilan alias cowok kere. Pilihan tersebut malah dinilainya tidak menyenangkan karena sang pacar malah lebih merasa rendah diri.
Pengakuan blak-blakan ini disampaikan Nathalie Holscher saat podcast bersama. Fuji mengaku sudah pernah berpacaran dengan laki-laki dengan penghasilan biasa. Malah, hubungan tersebut membuat Fuji kapok.
"Aku pernah nih kak pacaran sama yang enggak punya apa-apa, capek kak!" kata Fuji pada Nathalie Holscher.
Baca Juga: Penerimaan Pajak di Sumsel Dan Babel Dinilai Naik, Ini Jenis Pajak Yang Naik
Melansir matamata.com-jaringan Suara.com, Fuji lelah karena mantan pacarnya itu selalu merasa insecure. Hal tersebut membuatnya iba.
"Dianya kayaknya merendahkan diri sendiri, enggak punya uang, dia insecure, jadi aku bingung harus ngapain. Yang tadinya sayang malah jadi kasihan lihatnya," ungkap adik mendiang Bibi Ardiansyah.
Fuji tidak ingin berpacaran dengan laki-laki yang tidak memiliki penghasilan. Meski demikian Fuji enggan disebut cewek matre. Meski memiliki penghasilan sendiri, Fuji juga enggan menolak perhiasan mewah dari Thariq Halilintar bernilai jutaan rupiah.
Berita Terkait
-
Beda Kado Fuji dan Aaliyah Massaid buat Ultah Azura, Reaksi Atta Halilintar Tuai Sorotan
-
Jajan Telur Gulung di Bandung, Gaya Slay Fuji Pakai Tas Mahal Seharga Motor Baru Curi Perhatian
-
Punya Tabungan 3 Digit, Harga Perhiasan Mayang Masih Kalah dari Fuji
-
Daftar Harga Konten Eksklusif Selebgram, Pendapatan Fuji Tertinggi Meski Terbilang Murah
-
Beda Jauh Tarif Exclusive Aaliyah Massaid dan Fuji: Eks Thariq Lebih Murah Tapi Lebih Berduit?
Tag
Terpopuler
- Dicoret Shin Tae-yong 2 Kali dari Timnas Indonesia, Eliano Reijnders: Sebenarnya Saya...
- Momen Suporter Arab Saudi Heran Lihat Fans Timnas Indonesia Salat di SUGBK
- Elkan Baggott: Hanya Ada Satu Keputusan yang Akan Terjadi
- Elkan Baggott: Pesan Saya Bersabarlah Kalau Timnas Indonesia Mau....
- Kekayaan AM Hendropriyono Mertua Andika Perkasa, Hartanya Diwariskan ke Menantu
Pilihan
-
Dua Juara Liga Champions Plus 5 Klub Eropa Berlomba Rekrut Mees Hilgers
-
5 Rekomendasi HP Infinix Sejutaan dengan Baterai 5.000 mAh dan Memori 128 GB Terbaik November 2024
-
Kenapa KoinWorks Bisa Berikan Pinjaman Kepada Satu Orang dengan 279 KTP Palsu?
-
Tol Akses IKN Difungsionalkan Mei 2025, Belum Dikenakan Tarif
-
PHK Meledak, Klaim BPJS Ketenagakerjaan Tembus Rp 289 Miliar
Terkini
-
Raih Best API Initiative, BRI Komitmen untuk Terus Berinovasi bagi Layanan Nasabah
-
Cerita Pilu Novi Tolak Bayar Uang Damai Rp60 Juta, Padahal Dilecehkan Tetangga
-
Robby Minta Prabowo Turun Tangan: Kisah Video Viral Dugaan Pesta Sabu Lapas
-
Walkout di Tengah Debat Pilkada OKU, Paslon 01 Sebut Aturan Debat Dilanggar!
-
Penyelidikan Mendalam Kasus Pesta Sabu di Lapas, Oknum Petugas Jadi Tersangka?