Untuk pecinta kopi di Palembang, kalian wajib datang ke History Coffee yang berada di Jalan Pangeran SW Subekti, No.26 Palembang.
Kedai kopi tersebut menyediakan kopi khas nusantara dengan menu yang paling digemari yaitu kopi hitam single origin dengan metode Manual Brew.
Tidak perlu khawatir, jika ingin ke History Coffee kamu tidak perlu merogoh kocek yang terlalu dalam. Kalian bisa menikmati kopi dengan harga mulai dari Rp15 ribuan saja.
5. SOREE
Meski nama kedai kopi tersebut SOREE, kalian bisa datang ke tempatnya di pagi hari. Sebab kedai tersebut mulai beroperasional dari jam 09.00 WIB pagi hingga pukul 24.00 WIB loh.
Kedai SOREE berada di kawasan veteran Palembang, yang menyuguhkan konsep mewah dengnan beragam spot foto yang instagramable serta di lantai 2 kamu bisa memilih beragam jenis kue dan roti.
Untuk harga, SOREE tidak mematok harga yang bisa membuat kantong kamu jebol. Jika ingin berkunjung, harga yang ditawarkan relatif terjangkau yaitu kisaran Rp35 ribu hingga Rp60 ribu.
Nah buat kalian yang ingin nenghabiskan weekend dengan nongkrong bersama keluarga, sahabat serta pasangan kalian, cobalah untuk mengunjungi tempat tersebut.
Rasakan ketenangan dan kebahagiaan dengan menikmati secangkir kopi bersama orang terkasih di waktu akhir pekan.
Baca Juga: Sumsel di Akhir Pekan: Palembang Berawan Pada Siang Ini
Kontributor: Siti Umnah
Tag
Berita Terkait
-
Viral Mabuk Lem, Polisi Ungkap Penyebab Ibu Muda Gendong Bayi Mungil di Lubuklinggau
-
Viral Mesin ATM di Depan PA Lubuklinggau Digasak Maling, 4 Pelaku Bawa Senpi
-
Sumsel di Akhir Pekan: Palembang Berawan Pada Siang Ini
-
Video Viral Ibu yang Mabuk Lem Gendong Bayi, Publik Minta Bantuan
-
9 Kloter Jamaah Haji Sumsel dan Babel Sudah Tiba di Tanah Air
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Sambut 2026, BRI Berharap Bisa Take-Off dan Bertumbuh dalam Jangka Panjang
-
BRI Dukung Pembangunan Rumah Hunian Danantara untuk Ringankan Penderitaan Masyarakat
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri