SuaraSumsel.id - Seorang Ibu muda di Kota Lubuklinggau, Sumatera Selatan tetiba viral. Videonya viral di media sosial (Medsos) lantaran gendong bayi namun sambil mabok lem Aibon. Video viral itu direkam oleh seorang warga di dekat Pasar Inpres Kota Lubuklinggau saat subuh.
Video yang kemudian viral Sabtu (13/8/2022), dilakukan penyelidikan. Belakangan diketahui nama Ibu muda tersebut Ida, 23 tahun. Dia diamankan Wakapolres Lubuklinggau, Kompol MP Nasution dan Kasat Narkoba, AKP Hendri pada Sabtu malam (13/8/2022) sekitar pukul 19.00 WIB. "Diamankan karena viral dan kita ingin mengerahui kondisi yang sebenarnya dari dia," ungkap Wakapolres Lubuklinggau, Kompol MP Nasution kepada Suara.com, Minggu (14/8/2022).
Ida, berdasarkan pengakuannya berasal dari daerah Telagi, Kelurahan Ulak Surung, Kecamatan Lubuklinggau Utara II, Kota Lubuklinggau, Sumatera Selatan. Setelah diintrograsi Polisi, kata Wakapolres, Ida masih mempunyai keluarga.
Nama orang tuanya, Buye dan masih ada keluarga lainnya. Ida frustasi karena ditinggal suaminya.
Dalam kondisi frustasi itu, Ida akhirnya mabok lem Aibon.
Kasat Narkoba Polres Lubuklinggau, AKP Hendri menambahkan, Ida sudah frustasi saat anaknya berumur lima hari. dia ditinggal suami.
"Karena frustasi itulah makanya dia ngelem," timpal AKP Hendri.
Pihak Polisi pun kemudian mengantarkan Ida dan bayi pulang ke rumah.
Sebelumnya beredar video yang memperlihatkan ibu muda yang mengendok dan mengasuh bayi yang masih mungil. Warga lain berusaha menyelematkan sang bayi karena khawatir jika ibu muda melakukan peristiwa yang dinilai tidak wajar.
Baca Juga: Viral Mesin ATM di Depan PA Lubuklinggau Digasak Maling, 4 Pelaku Bawa Senpi
Apalagi saat mabuk lem, ibu muda tersebut pun masih menyusui bayinya.
Kontributor: Malik
Berita Terkait
-
Viral Mesin ATM di Depan PA Lubuklinggau Digasak Maling, 4 Pelaku Bawa Senpi
-
Sumsel di Akhir Pekan: Palembang Berawan Pada Siang Ini
-
9 Kloter Jamaah Haji Sumsel dan Babel Sudah Tiba di Tanah Air
-
Viral Ibu Mabuk Lem di Pinggir Jalan Asuh Bayi Mungil, Netizen: Pilu Banget, Tuhan!
-
Keinginan Berzakat ASN Palembang Masih Rendah, Hanya 30 Persen
Terpopuler
- 5 Mobil Toyota Bekas yang Mesinnya Bandel untuk Pemakaian Jangka Panjang
- Pajak Rp500 Ribuan, Tinggal Segini Harga Wuling Binguo Bekas
- 9 Sepatu Adidas yang Diskon di Foot Locker, Harga Turun Hingga 60 Persen
- 10 Promo Sepatu Nike, Adidas, New Balance, Puma, dan Asics di Foot Locker: Diskon hingga 65 Persen
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Kanky Murah tapi Berkualitas untuk Easy Run dan Aktivitas Harian
Pilihan
-
Petani Tembakau dan Rokok Lintingan: Siasat Bertahan di Tengah Macetnya Serapan Pabrik
-
Bos Bursa Mau Diganti, Purbaya: Tangkap Pelaku Goreng Saham, Nanti Saya Kasih Insentif!
-
Omon-omon Purbaya di BEI: IHSG Sentuh 10.000 Tahun Ini Bukan Mustahil!
-
Wajah Suram Kripto Awal 2026: Bitcoin Terjebak di Bawah $100.000 Akibat Aksi Jual Masif
-
Tahun Baru, Tarif Baru: Tol Bandara Soekarno-Hatta Naik Mulai 5 Januari 2026
Terkini
-
Sambut 2026, BRI Berharap Bisa Take-Off dan Bertumbuh dalam Jangka Panjang
-
BRI Dukung Pembangunan Rumah Hunian Danantara untuk Ringankan Penderitaan Masyarakat
-
6 Fakta Dugaan Pelecehan Mahasiswi oleh Dosen UMP yang Kini Dilaporkan ke Polisi
-
Cek Fakta: Viral Klaim BMKG Deteksi Ancaman Squall Line Malam Tahun Baru, Benarkah?
-
Sepanjang 2025, Transformasi BRI Berbuah Kinerja Solid dan Kontribusi Nyata untuk Negeri