SuaraSumsel.id - Anak Ahok, Nicholas Sean atau Sean kembali bersedia mengungkap kehidupan keluarga dan pribadinya. Hadir di podcast YouTube Melaney Ricardo, ia menjawab mengenai hubungannya saat ini bersama ibu sambungnya, Puput Nastiti Devi.
Melaney Ricardo mulanya menanyakan hubungan Nicholas Sean dengan ibu sambungnya yang cuma beda satu tahun itu. Meski demikian, Nicholas Sean memiliki hubungan baik dengan ibu sambung tersebut.
"Hubungan kamu sama Mbak Puput akrab enggak?" tanya Melaney Ricardo melansir video YouTube yang diunggah pada Selasa (26/7/2022).
"I'm oke with her. As long as she makes my dad happy, I'm happy (Aku baik-baik saja sama dia. Selama dia bikin ayahku bahagia, aku bahagia)," jawab Nicholas Sean.
Baca Juga: Cuaca BMKG Pada 27 Juli 2022: Sumsel Berawan Berpotensi Hujan Ringan
Sean mengaku tidak begitu akrab dengan Puput Nastiti. Calon dokter muda itu bahkan tidak menyimpan nomor telepon ibu sambungnya ketika ditanya lebih lanjut oleh Melaney.
"Punya nomornya Mbak Puput enggak di handphone kamu?" ujar Melaney masih kepo.
"No (enggak)," tegas Sean.
"Tapi ngobrol deket gitu enggak? Kayak misalnya kamu kemarin menang (tanding tinju) apa segala macem, ngobrol enggak?" tanya Melaney Ricardo lagi.
"Enggak sih, enggak terlalu. I dont know how to talk about (Aku enggak tahu caranya ngobrol)," jawab Sean.
Baca Juga: Ratusan Ribu Benih Lobster Senilai Rp27,810 Miliar Gagal Diselundupkan di Banyuasin Sumsel
Nicholas Sean kemudian melanjutkan ceritanya dengan mengungkap kisah sebelum Puput Nastiti jadi istri Ahok. Rupanya, Sean pernah tinggal di wilayah yang sama dengan Puput ketika kuliah.
- 1
- 2
Berita Terkait
-
Ingin Punya Istri Perawan, Begini Jawaban Nicholas Sean saat Balik Ditanya Perjaka Atau Tidak
-
Ahok Pernah Larang Sang Istri Jadi Ajudan Nicholas Sean: Takut Pacaran
-
Nicholas Sean Blak-blakan Cari Calon Istri yang Masih Perawan
-
Nicholas Sean Anak Ahok Bicara Kelemahan Cewek di Depan Ibunya, Disebut Tak Sopan
-
Anak Ahok Ceplas-ceplos soal Wanita Tua, Ekspresi Sang Ibu Disorot: Dia Nahan Diri Gak Nabok
Tag
Terpopuler
- 5 Rekomendasi HP Samsung Murah Rp2 Jutaan: RAM Gede, Kamera Terbaik
- Cari Mobil Bekas Harga Rp35 Jutaan? Ini Rekomendasi Terbaik, Lengkap dengan Spesifikasinya!
- Dulu Hanya Sultan yang Sanggup, Kini Jadi Mobil Bekas Murah: Ini Deretan Sedan Mewah Kelas Atas
- 8 Mobil Bekas Murah 7 Seater Rp60 Jutaan, Pajaknya Lebih Murah dari Yamaha XMAX
- 5 HP Redmi Murah RAM 8 GB, Harga Sejutaan di Mei 2025
Pilihan
-
Puan Tolak Relokasi Warga Gaza, PCO: Pemerintah Cuma Mau Mengobati, Bukan Pindahkan Permanen
-
Wacana 11 Pemain Asing di Liga 1 Dibandingkan dengan Saudi Pro League
-
Dewi Fortuna di Sisi Timnas Indonesia: Lolos ke Piala Dunia 2026?
-
7 Rekomendasi Sunscreen Terbaik, Super Murah Pas buat Kantong Pelajar
-
Mitsubishi Xpander Terbaru Diluncurkan, Ini Daftar Pembaruannya
Terkini
-
100.000 Sultan Muda Sumsel Disiapkan, Gerakan Literasi Keuangan Dimulai dari Palembang
-
Tembok Roboh di PTC Palembang! Penjaga Parkir Terluka, Motor-Motor Rusak
-
Minyak Goreng, Beras, Roti hingga Sosis Lagi Turun Harga di Indomaret
-
Cek Harga Baru! Saus Tiram, Tepung & Lada Bubuk Lagi Promo di Alfamart Sekarang
-
Detik-detik Ambulans Sudah Pakai Sirine tapi Tetap Dihantam, Semua Penumpang Terluka