SuaraSumsel.id - Hari Raya Idul Adha memang identik dengan sunah berkurban. Saat hari raya berkurban tentu mendapatkan bagian daging yang dikurbankan, baik itu sapi maupun kambing. Ketika mendapatkan daging kurban kambing, sering juga mengelolanya. Bau menyengat daging kambing memang membuat khawatiran saat mengkonsumsi.
Namun tidak perlu khawatir, berikut empat cara menghilagkan daging kambing yang kadang bau menyengat.
Daging kurban baik sapi maupun kambing memiliki ciri khas masing-masing. Baik daging sapi dan kambing memang membutuhkan perlakukan khas kepada kedua daging tersebut. Sebenarnya mudah agar daging kambing tidak bau lagi.
1. Rendam Daging Sebelum Diolah
Baca Juga: Warga Muhammadiyah di Sumsel Gelar Salat Idul Adha, Jemaah Padati Masjid-Masjid Dan Lapangan
Setelah lemak dihilangkan, baiknya sebelum diolah lebih dulu merendam daging dengan air dingin yang sudah ditambahkan garam. Hal Ini lumayan efektif menghilangkan bau yang khas pada daging kambing.
2. Bagian Lemak Daging Kambing Dibuang
Meski lemak pada daging kambing tidak sebanyak pada ayam, tapi lemak kambing bisa mendominasi aroma bau kambing yang kuat saat diolah. Karena itu, bagian lemak kambing sebaiknya dibuang dan tidak dimasak.
Pisahkan bagian lemak daging kambing dengan pisau sebelum memasaknya.
3. Direndam dengan Susu
Baca Juga: 2 Kantor Cabang ACT di Sumsel Dinonaktifkan dari Kegiatan Sosial
Selain garam, merendam daging kambing bisa menggunakan susu atau buttermilk punya efek yang sama untuk menghilangkan bau kambing yang kuat.
Berita Terkait
-
Sate Pak Jede, Sate Klathak Khas Jejeran Paling Enak di Jakarta
-
Mitos atau Fakta: Makan Daging Kambing Bikin Darah Tinggi?
-
10 Pantangan Setelah Makan Daging Sapi dan Kambing, Jangan Minum Es Teh!
-
Apakah Bumil Boleh Makan Daging Kambing? Kata Dokter Kandungan Boleh Kok, Asal...
-
Sayonara Bau Prengus! Ini Cara Mudah Menghilangkan Bau Daging Kambing, Masakan Jadi Lebih Nikmat
Tag
- # Daging kambing
- # Daging kambing bau prengus
- # bau daging kambing
- # cara melembutkan daging kambing
- # cara mencuci daging kambing
- # cara menghilangkan bau daging kambing
- # cara menghilangkan bau prengus daging kambing
- # mengolah daging kambing
- # menghilangkan bau prengus daging kambing
- # olahan daging kambing
- # resep masakan daging kambing
- # daging kurban kambing
Terpopuler
- Menguak Sisi Gelap Mobil Listrik: Pembelajaran Penting dari Tragedi Ioniq 5 N di Tol JORR
- Kode Redeem FF SG2 Gurun Pasir yang Aktif, Langsung Klaim Sekarang Hadiahnya
- Dibanderol Setara Yamaha NMAX Turbo, Motor Adventure Suzuki Ini Siap Temani Petualangan
- Daftar Lengkap HP Xiaomi yang Memenuhi Syarat Dapat HyperOS 3 Android 16
- Xiaomi 15 Ultra Bawa Performa Jempolan dan Kamera Leica, Segini Harga Jual di Indonesia
Pilihan
-
Detik-detik Jose Mourinho Remas Hidung Pelatih Galatasaray: Tito Vilanova Jilid II
-
Nilai Tukar Rupiah Terjun Bebas! Trump Beri 'Pukulan' Tarif 32 Persen ke Indonesia
-
Harga Emas Antam Lompat Tinggi di Libur Lebaran Jadi Rp1.836.000/Gram
-
7 Rekomendasi HP 5G Murah Terupdate April 2025, Mulai Rp 2 Jutaan
-
Donald Trump Resmi Umumkan Tarif Baru, Ekonomi Indonesia Terancam Kena Dampak!
Terkini
-
Sanjo Palembang: Antara Modernisasi dan Warisan Leluhur, Mampukah Bertahan?
-
Lebaran Aman Bertransaksi, BRI Cegah Penipuan dan Kejahatan Siber
-
Debat Paslon PSU Pilkada Empat Lawang Dipindah ke Palembang, Ada Apa?
-
Viral Bupati Pali Emosi Saat Sholat Id: Air PAM Mati, Rumah Pribadi Terdampak
-
7 Alasan Lebaran di Palembang Selalu Spesial dan Penuh Keunikan