SuaraSumsel.id - Sebuah video seorang pria atau suami tengah viral di media sosial. Pria mempersoalkan peran Reza Rahardian dalam memerankan jalan cerita Layangan Putus.
Dalam video itu, tampak pria yang menggunakan kaos dalaman, terlihat mengeluh dan mewek. Dia memulai video dengan menyebutnya sebagai surat terbuka pada Reza Rahardian.
Dia menyebut Reza dengan panggilan mas. Mulanya dimemulai dengan mempertanyakan mengapa jalan cerita Film Layangan Putus harus demikian.
Serial Layangan Putus dikatakannya membuat kaum suami tersudutkan. "Surat terbuka buat Reza. Mas, kenapa film ya kayak gitu," katanya,
Baca Juga: Warga Sumsel Harap Waspada, BMKG Ingatkan Ancaman Puting Beliung
Pria ingi mengungkapkan sebagai suami, ia merasa tersudutkan saat ini, "Kita, suami tersudutkan, mas.." sambungnya.
Dia mengungkapkan pengalamannya sejak istrinya menjadi penonton serial Layangan Putus tersebut. Dia mengungkapkan saat mau berkomunikasi video call, dicek suami. Selain itu, saat pulang ke rumah, tanda mutasi pun dicek.
"Aku video call, dicek, tanda mutasi, dicek," ujarnya.
Dia pun mempertanyakan mengapa korbannya selalu perempuan. Apalagi, perempuan sekarang sudah pintar untuk mengecek gelagat suaminya.
"Kenapa korbannya perempuan, perempuan sekarang pinter, hape dicek," ujarnya.
Baca Juga: Pejabat Analis Kredit Bank Sumsel Babel Ditahan Kejati, Kasus Korupsi Kredit Macet
Pria inpun mempertanyakan jalan cerita Layangan Putus, mengapa perselingkuhan harus ketahuan.
Berita Terkait
-
Belum Resmi Tayang, Ini Prestasi Mentereng Film Pangku Karya Reza Rahadian Sebagai Sutradara
-
Joko Anwar Tak Percaya Pemerintah, Sebut Manoj Punjabi dan Reza Rahadian Lebih Cocok jadi Dirut PFN
-
Berani Perankan Raim Laode, Kiesha Alvaro Ingin Samai Level Reza Rahadian
-
Joko Anwar Tawarkan Sosok Alternatif Jadi Dirut PFN: Ifan Seventeen Gak Cocok
-
Reza Rahadian Diduga Diam-Diam Putus dari Anak Konglomerat
Tag
Terpopuler
- Advokat Hotma Sitompul Meninggal Dunia di RSCM
- Hotma Sitompul Wafat, Pengakuan Bams eks Samsons soal Skandal Ayah Sambung dan Mantan Istri Disorot
- 6 Rekomendasi Parfum Indomaret Wangi Mewah Harga Murah
- Kabar Duka, Hotma Sitompul Meninggal Dunia
- HP Murah Oppo A5i Lolos Sertifikasi di Indonesia, Ini Bocoran Fiturnya
Pilihan
-
RESMI! Stadion Bertuah Timnas Indonesia Ini Jadi Venue Piala AFF U-23 2025
-
Jenazah Anak Kami Tak Bisa Pulang: Jerit Keluarga Ikhwan Warga Bekasi yang Tewas di Kamboja
-
6 Rekomendasi HP Murah dengan NFC Terbaik April 2025, Praktis dan Multifungsi
-
LAGA SERU! Link Live Streaming Manchester United vs Lyon dan Prediksi Susunan Pemain
-
BREAKING NEWS! Indonesia Tuan Rumah Piala AFF U-23 2025
Terkini
-
Viral Gadis OKU Timur Dipinang Pria New Zealand dengan Mahar Miliaran Rupiah
-
Inspirasi Parenting dari dr Aisah Dahlan di Talkshow IIPK Bank Sumsel Babel
-
Panggung Acara Toko Murah Nian Jadi Biang Kerok di Tanjung Barangan
-
Antre Sejak Subuh, Warga Sumsel Berburu Pertalite dan Solar Langka
-
Harga Emas di Palembang Tembus Rp 11 Juta per Suku, Calon Pengantin Panik