SuaraSumsel.id - Wakil Ketua Sekretaris Jenderal Persadaraan Alumni (PA) 212 Novel Bamukmin mangungkapkan jika organisasi Front Pembela Islam (FPI) belum bubar. FPI telah terlahir kembali.
Diduga ucapan Novel ini untuk menanggapi pernyataan Menko Polhukam Mahfud MD yang menyebut keadaan politik menjadi lebih baik setelah FPI dibubarkan.
Novel mengatakan, meski FPI dibubarkan, ormas Islam ini disebutnya telah bangkit kembali.
"FPI terlahir kembali dengan aksi kemanusiaan yang selalu jadi yang terdepan," kata Novel Bamukmin seperti melansir wartaekonomi.co.id-jaringan Suara.com, Rabu (29/12/2021).
Baca Juga: Sepanjang 2021, 2.560 Warga Sumsel Korban Konflik Agraria
Pentolan 212 ini sesumbar, menyebutkan laskar-laskar FPI masih berada di Semeru dan tempat tempat bencana lainnya.
Novel lantas menyinggung soal peringatan 17 tahun tsunami Aceh. "Personil yang ada saat itu juga jadi yang terbanyak dan evakuasi jenazah terbanyak sampai mendapat penghargaan dari WHO," katanya.
Pentolan 212 ini mengklaim, momen-momen kehadiran FPI membantu masyarakat di lokasi bencana ini menjadi perbincangan luas.
"Dengan pimpinan IB HRS, FPI bisa mengumpulkan manusia terbanyak sampai 13 juta orang saat reuni 212," katanya.
Baca Juga: Terbukti Bersalah Korupsi Masjid Sriwijaya, Mantan Sekda Sumsel Divonis 7 Tahun Penjara
Berita Terkait
-
Susul FPI dkk, Dewan Dakwah Jakarta Ikut Dukung RK-Suswono, Apa Alasannya?
-
Viral! Video Petugas Lapas Bongkar Pesta Sabu dan Minta Perlindungan Prabowo
-
Video Dugaan Pesta Sabu di Lapas Viral, Pejabat Kemenkumham Sumsel Diperiksa?
-
Bongkar Praktik Licik Lapas Tanjung Raja, Robby Minta Tolong Presiden Prabowo
-
Kisah Tragis Novi, Ibu Dua Anak Sering Diganggu Tetangga Genit Malah Dipenjara
Tag
Terpopuler
- Profil dan Agama Medina Dina, Akan Pindah Agama Demi Nikahi Gading Marteen?
- Ngaku SMA di Singapura, Cuitan Lawas Chilli Pari Sebut Gibran Cuma SMA di Solo: Itulah Fufufafa..
- Baim Wong Terluka Hatinya, Olla Ramlan Maju Senggol Paula Verhoeven: Ego Laki Jangan Disentil Terus
- Rumah Baru Sarwendah Tersambar Petir
- Beda Kekayaan AKP Dadang Iskandar vs AKP Ryanto Ulil di Kasus Polisi Tembak Polisi
Pilihan
-
Pemetaan TPS Rawan di Kaltim: 516 Lokasi Terkendala Internet
-
Siapa SS? Anggota DPR RI yang Dilaporkan Tim Hukum Isran-Hadi Terkait Politik Uang di Kaltim
-
Proyek IKN Dorong Investasi Kaltim Capai Rp 55,82 Triliun Hingga Triwulan III
-
Tim Hukum Isran-Hadi Ungkap Bukti Dugaan Politik Uang oleh Anggota DPR RI Berinisial SS
-
5 Rekomendasi HP Murah Mirip iPhone Terbaru November 2024, Harga Cuma Rp 1 Jutaan
Terkini
-
Viral Ibu Gendong Bayi Diamankan Terkait Dugaan Money Politik di Lubuklinggau
-
BMKG Prediksi Hujan Lebat di Sumsel Saat Pilkada: Ini Daftar Terkena Dampak
-
Aset Pemprov Sumsel yang Hilang Selama 73 Tahun Akhirnya Ditemukan
-
Gempa Beruntun Guncang OKU, BPBD Imbau Masyarakat Tetap Tenang
-
Semen Baturaja Raih Penghargaan SNI Award 2024: Bukti Komitmen Kualitas