SuaraSumsel.id - Sebuah gudang penampungan minyak ilegal di Kabupaten Muaraenim, Sumatera Selatan (Sumsel) mengalami kebakaran hebat, Kamis (16/12/2021) malam. Terlihat asap hitam membumbung tinggi
“Iya benar, ada kebakaran,” kata Kapolsek Gelumbang Muaraenim, AKP Morris Widhi Harto, SIK saat dikonfirmasi wartawan, Kamis (16/12/2021) malam dikutip dari Sumselupdate.com--jaringan Suara.com.
Peristiwa kebakaran itu, kata dia, terjadi di kawasan Sigam, Kecamatan Gelumbang, Kabupaten Muaraenim pada Kamis (16/12/2021) malam.
Berdasarkan keterangan warga sekitar, menurutnya, gudang tersebut diduga telah disalahgunakan menjadi tempat penampungan minyak ilegal.
“Informasinya dari warga sekitar ya seperti itu. Tapi kita akan selidiki seperti apa yang sebenarnya, sembari memadamkan api,” kata dia.
Hingga saat ini, kata Moris, pihaknya masih melakukan penyelidikan di sekitar lokasi kebakaran. Termasuk menelusuri apakah ada korban jiwa akibat kejadian itu.
“Kita masih selidiki apakah ada korban jiwa atau tidak, nanti jelasnya akan kita informasikan,” jelasnya.
Berita Terkait
Terpopuler
- Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
- 5 Rekomendasi Bedak Two Way Cake untuk Kondangan, Tahan Lama Seharian
- 5 Rangkaian Skincare Murah untuk Ibu Rumah Tangga Atasi Flek Hitam, Mulai Rp8 Ribuan
- 5 Rekomendasi Sepatu Lari Selain Asics Nimbus untuk Daily Trainer yang Empuk
- 5 Powder Foundation Paling Bagus untuk Pekerja, Tak Perlu Bolak-balik Touch Up
Pilihan
-
10 City Car Bekas untuk Mengatasi Selap-Selip di Kemacetan bagi Pengguna Berbudget Rp70 Juta
-
PSSI Butuh Uang Rp 500 Miliar Tiap Tahun, Dari Mana Sumber Duitnya?
-
Vinfast Limo Green Sudah Bisa Dipesan di GJAW 2025, Ini Harganya
-
Timnas Indonesia: U-17 Dilatih Timur Kapadze, Nova Arianto Tukangi U-20, Bojan Hodak Pegang Senior?
-
Harga Minyak Dunia Melemah, di Tengah Upaya Trump Tekan Ukraina Terima Damai dengan Rusia
Terkini
-
10 Mobil Bekas untuk Kebutuhan Harian Tangguh bagi Pembeli Budget Rp 90 Jutaan
-
Tonggak Baru Investasi Syariah: BRI-MI Resmikan KIK EBA Syariah Infrastruktur Pertama di BEI
-
9 Mobil Bekas Tahan Banting untuk Pengguna Berbudget Rp60 Juta
-
5 Cara Set Lipstik Biasa untuk Jadi Transferproof Pakai Bedak Tabur agar Tampilan Rapi
-
5 Mobil Bekas untuk Angkut Galon dan Gas bagi Pemilik Warung di Bawah Rp 40 Juta