SuaraSumsel.id - Sebuah video yang memperlihatkan seorang sisiwi SMA yang ingin mencoba bunuh diri. Dalam video tersebut diketahui berada di Jembatan Way Batanghari di Kelurahan Sidangsari, Kotabumi Lampung.
Setelah ditelisik, penyebabnya karena ia putus dari pacarnya. Nahasnya lagi, pacarnya menyebarkan video porno adegan suami istri yang direkam bersama pacarnya tersebut.
Hal ini terungkap saat Polres Lampung Utara menangkap pelaku cabul dan penyebar video aksi asusila dengan pacarnya. Pelaku beralasan perbuatan bejatnya karena takut korban memutuskan hubungan karena kedua sudah berstatus pacaran.
Salah satu akun yang mengunggah hal ini ialah baturajaupdate. Dalam narasinya, diungkapkan jika perbuatan pelaku membuat korban nekat hendak bunuh diri di Jembatan Way Batanghari di Kelurahan Sidangsari, Kotabumi, Selasa, 30 November 2021.
Kini tersangka berinisial TD (19), warga Desa Sawojajar, Kotabumi Utara, masih menjalani proses penyidikan guna mempertanggungjawabkan perbuatannya.
Kasat Reskrim Polres Lampura AKP Eko Rendi Oktama mengatakan korban berusia 15 tahun dan berstatus siswi di salah satu SMK di Kotabumi. Keduanya selama ini berpacaran.
"Tersangka telah mencabuli korban yang merupakan pacarnya. Kemudian tersangka menyebarkan konten video perbuatan cabul tersebut," ujar Kasat di Mapolres, Rabu, 1 Desember 2021.
Eko menambahkan dari hasil pemeriksaan sementara, tersangka mengakui perbuatan bejatnya terhadap korban. Tersangka melakukan perbuatan itu di salah satu rumah indekos di Desa Sawojajar, Kotabumi Utara.
"Karena dia (korban, red) mau memutusin hubungan, saya menyebarkan videonya," kata Kasat menirukan pengakuan tersangka.
Baca Juga: Sumsel Bakal Jadi Tuan Rumah Pameran Museum Nasional 2022
Warganet yang mengetahui hal ini, menyesalkan peristiwa tersebut.
"Tidak seharusnya kau bunuh diri," katanya.
Berita Terkait
-
12 Jam Hutan TNWK Kebakaran, Hanguskan Alang-alang Seluas 50 Hektare
-
16.458 Satwa Dilindungi Disita Petugas BKP Bandar Lampung Selama 2021
-
Pemkab Lampung Selatan Tiadakan Libur Akhir Tahun bagi Anak Sekolah
-
Rampas HP dengan Modus Tipu Korban Dapat Bansos, 2 Pria di Tulang Bawang Ditangkap
-
Warga Way Dadi Sukarame Geger, Mayat Wanita Ditemukan Membusuk di Rumah Kontrakan
Terpopuler
- Erick Thohir Umumkan Calon Pelatih Baru Timnas Indonesia
- 4 Daftar Mobil Kecil Toyota Bekas Dikenal Ekonomis dan Bandel buat Harian
- 5 Lipstik Transferproof untuk Kondangan, Tidak Luntur Dipakai Makan dan Minum
- 5 Rekomendasi Sepatu Running Selevel Adidas Adizero Versi Lokal, Lentur dan Kuat Tahan Beban
- 8 City Car yang Kuat Nanjak dan Tak Manja Dibawa Perjalanan Jauh
Pilihan
-
Kisi-Kisi Pelatih Timnas Indonesia Akhirnya Dibocorkan Sumardji
-
Hasil Drawing Play Off Piala Dunia 2026: Timnas Italia Ditantang Irlandia Utara!
-
Pengungsi Gunung Semeru "Dihantui" Gangguan Kesehatan, Stok Obat Menipis!
-
Menkeu Purbaya Lagi Gacor, Tapi APBN Tekor
-
realme C85 Series Pecahkan Rekor Dunia Berkat Teknologi IP69 Pro: 280 Orang Tenggelamkan Ponsel
Terkini
-
Aturan Baru Solar Subsidi di Palembang: 14 SPBU Hanya Buka Jam Malam, 4 Langsung Ditutup
-
Rezeki Online Datang Lagi! Cek 8 Link Dana Kaget Hari Ini, Langsung Masuk ke Dompet Digital
-
Detik-detik Warga Temukan Guru PPPK OKU Sayidatul Fitriyah Tewas Terikat di Kontrakan
-
8 Mobil Bekas Turbo Terbaik di Bawah Rp250 Juta untuk Pengguna Harian
-
Minat Investasi Melonjak 66,8%, Tabungan Emas Holding UMi BRI Melejit hingga 13,7 Ton